Festival Bunga dan Buah
Warga Kembali Antusias Serbu Buah Gratis di Event Festival Bunga Buah Karo
Di hari kedua dalam rangkaian event tahunan ini, kembali disajikan kesempatan bagi masyarakat untuk mencicipi langsung berbagai buah.
Penulis: Muhammad Nasrul | Editor: Ayu Prasandi
TRIBUN MEDAN/MUHAMMAD NASRUL
SERBU BUAH GRATIS - Warga antusias serbu sajian buah gratis dalam Festival Bunga Buah Karo di hari kedua, Jumat (1/8/2025). Tahun ini, buah berupa jeruk dan salak ini disiapkan Pemkab Karo sebanyak satu ton untuk dibagikan kepada masyarakat secara gratis mulai hari ini hingga besok.
Dikatakannya, semua masyarakat harus bisa merasakan kemeriahan dan sukacita dalam event ini tanpa terkecuali.
Dengan event ini, sebagai bagian dari partisipasi dan sumbangsih dari stakeholder yang dirasakan oleh masyarakat.
"Ini event kita untuk kita. Kita harus jadi tuan rumah sendiri," pungkasnya.
(mns/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
Berita Terkait: #Festival Bunga dan Buah
| Sempat Dicicipi Giring dan Istri, Syafiq Grogi Buatkan Ice Americano di Festival Bunga Buah Karo |
|
|---|
| Rapat Perdana Persiapan Festival Bunga dan Buah, Pemkab Karo Fokus Evaluasi Kegiatan Tahun Lalu |
|
|---|
| Festival Bunga dan Buah Tanah Karo Tak Diketahui Turis Asing, Ini Janji Bupati Karo Cory Sebayang |
|
|---|
| Hari Terakhir Festival Bunga dan Buah, Lebih dari 1.500 Kendaraan Diperkirakan Melintas di Berastagi |
|
|---|
| Hari Terakhir Pelaksanaan Festival Bunga dan Buah, Arus Lalulintas di Berastagi Padat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/SERBU-BUAH-GRATIS-Warga-antusias-serbu-sajian-buah-gratis-dalam.jpg)