Berita Medan

Maggot hingga Solar, Begini Cara Sampah Diolah Jadi Produk Bernilai di Medan

Alih-alih berakhir di Tempat Pembuangan Akhir (TPA), plastik, daun, ranting, dan sisa makanan diproses menjadi produk baru yang bermanfaat.

Penulis: Husna Fadilla Tarigan | Editor: Ayu Prasandi
ISTIMEWA
PENGOLAHAN SAMPAH- Maggot di Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) Universitas Sumatera Utara (USU) Medan. Fasilitas ini mengolah sampah organik menjadi pakan maggot serta produk bernilai ekonomi lainnya dalam upaya mewujudkan gerakan zero waste. 

Bagi para pengelola, kehadiran TPST USU menjadi bukti bahwa pengelolaan sampah tidak harus mahal dan rumit.

Dengan inovasi tepat, sampah bisa mendukung ketahanan pangan, energi, dan ekonomi lokal.

“Kalau kita konsisten, bukan cuma nol sampah yang bisa tercapai, tapi juga ketahanan pangan organik dan peluang ekonomi nyata,” kata Zaid.

Dari fasilitas di Medan ini, terselip pesan sederhana: bumi akan pulih jika manusia mampu melihat sampah bukan sebagai masalah, melainkan sumber kehidupan baru.

(cr26/tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved