Medan Terkini
Daftar Nama Kepala Kejaksaan di Sumut yang Baru Dilantik Kajatisu
Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara Harli Siregar melantik sejumlah Kepala Kejaksaan di Sumatera Utara.
Penulis: Anugrah Nasution | Editor: Randy P.F Hutagaol
Jabatan Kajari Labuhanbatu digantikan oleh Asnath Anytha Idatua Hutagalung yang sebelumnya Kepala Subdirektorat Penuntut pada Direktorat D Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Umum Kejagung.
Kajari Nias Selatan Rabani Meryanto Halawa dimutasi menjadi Kajari Rokan Hulu. Jabatan Kajari Nias Selatan dijabat oleh Edmond Novvery Purba yang sebelumnya menjabat Koordinator pada Kejati Sulawesi Utara.
Kajari Langkat Yuliarni Appy dimutasi menjadi Asisten Pembinaan pada Kejati Banten.
Posisi Kajari Langkat dijabat oleh Asbach yang sebelumnya menjabat Kepala Bidang Manajemen Pengelolaan Aset pada Pusat Manajemen, Penelusuran, dan Perampasan Aset Badan Pemulihan Aset Kejagung.
(cr17/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Rekti Yoewono Berbagi Wawasan soal Membangun Sound di Soundrenaline Sana Sini di Medan |
|
|---|
| Kondisi Terkini Mahasiswa UNIKA yang Ditemukan Bersimbah Darah di Kuburan Pamannya, Sempat Koma |
|
|---|
| Ratusan Karyawan KG Group di Medan Ikuti Senam Aerobik, Tutup KG CUP 2025 |
|
|---|
| Berita Foto: Polrestabes Medan Ungkap Kasus Pembakaran Rumah Hakim PN Medan Khamozaro Waruwu |
|
|---|
| Warga Pancurbatu Tewas setelah Dituduh Curi Uang Rp 2,3 Juta, Istri Sebut Korban Sempat Dijemput |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Kepala-Kejaksaan-Tinggi-Sumatera-Utara-Dr-Harli-Siregar-_111.jpg)