Sumut Terkini
Saling Sindir di Warung Tuak, Pria Paruh Baya di Dairi Tikam Temannya
Akibatnya, korban mengalami luka tusuk di bagian rusuk dan dada di sebelah kanan dan harus dilarikan ke RSUD Sidikalang.
Penulis: Alvi Syahrin Najib Suwitra | Editor: Ayu Prasandi
ISTIMEWA
Foto tersangka saat mendekam di sel tahanan usai menyerahkan diri ke Polsek Bunturaja.
"Korban dirujuk ke rumah sakit yang ada di Kota Medan karena membutuhkan perawatan yang lebih intensif lagi, " kata Rinkon.
Sementara tersangka saat ini sudah dibawa ke Polres Dairi usai sebelumnya menyerahkan diri ke Polsek Bunturaja.
"Saat ini tersangka sudah diminta keterangan lebih lanjut, " tutup Rinkon.
(Cr7/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Berita viral lainnya di Tribun Medan
Berita Terkait: #Sumut Terkini
| Menteri Agama Nasaruddin Umar hingga Gubernur Sumut Hadiri Zikir Akbar Nasional PPITTNI |
|
|---|
| Sempat Ngaku tak Terima Bansos, Warga Siantar yang Ditemui Dinsos Akhirnya Klarifikasi |
|
|---|
| Dalam Sehari, Tim Polres Tanah Karo Sikat 5 Pengedar Sabu Dari Beberapa Lokasi di Berastagi |
|
|---|
| Sekolah Kader PKB Sumut Digelar, Loso Ingatkan Perjuangan Partai dengan NU |
|
|---|
| Tokoh Simalungun Dr Sarmedi Purba Adukan Masalah Sihaporas ke Komnas HAM |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Foto-tersangka-saat-mendekam-di-sel-tahanan.jpg)