Medan Terkini

Pelayanan MPP Keliling di Belawan Disambut Antusias, 1.199 Orang Sudah Terlayani

Terobosan layanan masyarakat tagline dekat, mudah dan cepat berupa Mal Pelayanan Publik (MPP) keliling dari tanggal 27-28 Mei 2025.

Penulis: Dedy Kurniawan | Editor: Randy P.F Hutagaol
TRIBUN MEDAN/DEDY KURNIAWAN
MPP KELILING: Terobosan layanan masyarakat berupa Mal Pelayanan Publik (MPP) keliling dari tanggal 27-28 Mei 2025 di Kecamatan Medan Belawan disambut antusias. Tercatat sudah 1.199 orang terlayani dengan baik untuk mengurus berkas administrasi dan kependudukan, Kamis (29/5/2025). 

"Masyarakat dari Medan Utara kalau mengurus adminduk ke MPP Jalan Iskandar Muda kan terlalu jauh. Maka dari itu kami berinisiasi agar pelayanan dibuat keliling ke kecamatan-kecamatan yang lokasinya jauh dari pusat kota," ungkap Rico pria kelahiran 5 Juli 1986.

(Dyk/Tribun-Medan.com) 

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter   dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved