TRIBUN WIKI
Mengenal Kampung Adat Ratenggaro dengan Wisata Budaya, Sejarah dan Alam, Kini Viral Karena Pungli
Kampung Adat Ratenggaro adalah objek wisata budaya dan alam diDesa Umbu Ngedo, Kecamatan Kodi Bangedo, Kabupaten Sumba Barat Daya, Nusa Tenggara Timur
Penulis: Array A Argus | Editor: Array A Argus
Lewat videonya, John menceritakan bahwa dia dan istrinya sempat dikerumuni anak-anak sesaat tiba di lokasi.
Mereka ditawari jasa foto yang awalnya cuma Rp 10 ribu.
Tapi pas pembayaran, biayanya jadi naik Rp 15 ribu.
Tidak berhenti sampai disitu, John juga sempat ditawari naik kuda.
Tarif naik kuda awalnya Rp 50 ribu.
Tapi setelah naik, harga sewanya malah jadi naik Rp 75 ribu.
Sontak, hal ini mengejutkan John dan istrinya.
Ia pun merekam segala aktivitas pungli itu saat dirinya berkunjung ke Kampung Adat Ratenggaro pada 12 Mei 2025 kemarin.
Cerita dan kisah John ini kemudian viral, hingga mendapat beragam reaksi dari warganet.(ray/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Kampung-Adat-Ratenggaro-3.jpg)