Sumut Terkini
Warga Jalan Samura Kabanjahe Diserang Gerombolan Remaja Tengah Malam, Pecahan Kaca Berserakan
Berdasarkan pengakuan warga lainnya kelompok tersebut diduga mencari satu orang yang sempat bertikai sebelumnya dengan kelompok mereka.
Penulis: Muhammad Nasrul | Editor: Ayu Prasandi
"Sekitar jam setengah empat atau jam empat datang lagi orang itu, cuma enggak lama," matanya.
Lebih lanjut, dirinya berharap kepada pihak kepolisian agar beberapa hari ini untuk melakukan patroli rutin untuk mencegah hal serupa kembali terjadi. Pasalnya, informasi yang didapat karena oknum yang dicari oleh kelompok tersebut belum ditemukan diduga penyerangan akan kembali terjadi.
"Soalnya infonya kemaren main orang itu di depan sana, ada sepeda motor yang dibawa ke dalam sini. Mungkin orang itu mau cari sepeda motor yang dibawa saat aksi beberapa hari lalu.
Tadi malam pun ada juga sepeda motor yang dirusak di sini. Jadi kami harap supaya tiga hari ini supaya polisi patroli lah, supaya aman masyarakat," pungkasnya.
(mns/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Bobby Nasution Sepakat TPL Ditutup Usai Bertemu Dengan Tetua Adat: Paling Lama Seminggu |
|
|---|
| Bertemu Tetua Adat Selama 2 Jam, Bobby Sepakat TPL Ditutup: Surat Rekomendasi Paling Lama Seminggu |
|
|---|
| Tahun 2026, Dinas PRKP Siantar Pakai Eks-Rumah Singgah Covid-19 Sebagai Kantor Baru |
|
|---|
| Akademisi Asia Tenggara Bedah Geopolitik Presiden Prabowo dalam Seminar Internasional di UINSU |
|
|---|
| Polres Tanah Karo Terbitkan Informasi DPO Pelaku yang Terlibat Dalam Pembunuhan Warga Nias |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/PENYERANGAN-KELOMPOK-REMAJA-Aksi-sekelompok-remaja.jpg)