Berita Medan

Regal Springs Indonesia buat Gerakan Makan Ikan Bersama Anak SD di PIISU ke-10

Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan (Gemarikan) adalah program nasional yang dicanangkan Kementrian Kelautan dan Perikanan.

Penulis: Husna Fadilla Tarigan | Editor: Ayu Prasandi
HO
Siswa SD di Medan asik ikut memasak di stan Regal Springs Indonesia yang hadir dalam kegiatan PIISU ke-10 di Istana Maimun, Jumat (17/5/2024). 

Tahun 2018, Regal Springs Indonesia meluncurkan program Tanggung jawab Sosial dan Keberlanjutan “KAMI PEDULI” yang berfokus pada tiga pillar; Lingkungan, Sosial dan Ekonomi. 

Ini adalah program berkelanjutan terpadu pertama untuk budidaya ikan Tilapia. 

Dalam setiap operasinya, Regal Springs Indonesia selalu mengedepankan kelestarian lingkungan dan sumber daya alam. 

Hal ini terbukti dengan pencapaian Regal Springs Indonesia menjadi produsen ikan Tilapia pertama di dunia yang menjalankan operasionalnya dengan bertanggung jawab sesuai  standar Cara Budidaya Ikan yang Baik (CBIB), Aquaculture Stewardship Council (ASC) dan GAA BAP. 

(cr26/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved