Medan Terkini
68 Vendor akan Hadir Meriahkan Wedding Expo di Center Point Medan, Catat Tanggalnya
Mall Center Point Medan akan menggelar event wedding terbesar tahun ini, bertajuk 'Jardin Del Amor' serta bazar makanan 'Yum Yum Yum Yard'.
|
Penulis: Husna Fadilla Tarigan | Editor: Randy P.F Hutagaol
TRIBUN MEDAN/HUSNA FADILLA TARIGAN
Konferensi pers event wedding, Jardin Del Amor yang akan berlangsung di Center Point Mall Medan, pada 25-28 April 2024 Mendatang, Senin (22/4/2024). (Tribun Medan/Husna Fadilla)
"Dengan bazar ini, kami mengundang berbagai UKM dan berharap dapat menunjang pendapatan mereka. Tidak hanya hadir, tapi juga makan, bermain, dan mudik dengan puas,” ungkapnya.
Acara ini juga akan menampilkan pesta musik mulai pukul 17.00 hingga 21.00 yang diisi dengan lampu warna-warni. Juga akan ada diskon mulai jam 8 malam. Jumlah UKM yang berpartisipasi dibatasi sebanyak 40 UKM saja.
(cr26/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter
Berita Terkait: #Medan Terkini
| Gerebek Sarang Narkoba di Sunggal, Polisi Bakar Barak dan Tangkap Pengedar |
|
|---|
| Berkas Rampung, Eks Kadis PUPR Sumut Topan Ginting Segera Disidang di PN Medan |
|
|---|
| 4 Debt Collector yang Rampas Mobil Pasutri di Medan Divonis 1,5 Tahun Penjara |
|
|---|
| Jaksa dari KPK Sebut Akhirun Terbukti Beri Uang ke Topan Ginting agar Menang Proyek Jalan Sumut |
|
|---|
| 4 Personel Polrestabes Medan yang Salah Tangkap Ketua Nasdem Sumut hanya Diberi Sanksi Disiplin |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Konferensi-pers-event-wedding-Jardin-Del-Amor-yang-akan-berlangsung-di-Center-Point-Mall.jpg)