Berita Medan

Urban Sketchers Medan Rayakan Kemeriahan Sambut Imlek Lewat Sketsa, Libatkan Puluhan Seniman

Hal tersebut dikatakan Yulianto juga sebagai wadah bagi para seniman Kota Medan, untuk saling sharing dan bertemu.

Penulis: Husna Fadilla Tarigan | Editor: Ayu Prasandi
TRIBUN MEDAN/HUSNA
Urban Sketchers Medan rayakan kemeriahan menyambut Imlek lewat sketsa, para seniman terlihat bersama-sama melukis kemegahan yang termasuk Vihara terbesar di Sumatera, yakni Vihara Gunung Timur, Minggu (4/2/2024). 

"Jika ingin melihat bagaimana kota Medan melalui karya kami, silahkan kunjungi sosial media kita di @USK.Medan. Melihat bagaimana heritage, kebudayaan dan lainnya di kota ini," ungkapnya.

Sebagai informasi komunitas USK didirikan sejak tahun 2016 di Medan.

Komunitas ini berpusat di New York, dan hampir ada di seluruh Indonesia. Baik Bali, Yogjakarta, Jakarta dan lainnya.

Sampai saat ini tercatat 50 orang anggota di komunitas ini. Serta terbuka bagi siapa saja yang mau bergabung.

Melalui gambar orang-orang bisa melihat indahnya kemajemukan budaya Indonesia.

Sehingga Yulianto dan rekan-rekannya terus menceritakannya lewat lukisan, kemudian dipamerkan di berbagai kota di Indonesia, bahkan di dunia Internasional melalui Urban Sketchers di negara lain.

(cr26/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved