Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi: Saya Ingatkan Baju Kalian Itu Kehormatan
Kapolda Sumut Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi akan memberikan sanksi tegas bagi personel Polri yang melanggar saat menjalankan tugas
Editor:
Jefri Susetio
Istimewa
Kapolda Sumut Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi akan memberikan sanksi tegas bagi personel Polri yang melanggar saat menjalankan tugas
Tanpa bangga kita merasa memiliki bahwa polisi menjadi bagian yang tidak terpisahnya dari masyarakat. Jadi kita harus menghindari hal-hal yang buruk itu. Kita hidup tanpa harus memaksakan diri.
Saya sudah ketemu dengan banyak polisi yang baik dan punya dedikasi.
Rasa bangga bahwa hidupnya bahagia dan dia merasakan kebahagiaan itu.
Bisa hidup bersama dengan orang orang di sekitarnya, keluarga, anak istrinya juga bahagia.
TRIBUN: Dan dengan penuh kebanggan atas profesinya.
KAPOLDA: Ya walaupun kadang-kadang kita melihat dan memahami dia harus menata kehidupannya dengan ekonomi yang baik. Yang tidak boleh itu besar pasak daripada tiang.
(*)
Tags
Agung Setya Imam Effendin
Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi
Kapolda Sumut
Polda Sumut
sanksi
Tribunmedan.com
tribunmedan.id
Baca Juga
| Polres Sergai Grebek Kampung Narkoba, Satu Orang Diamankan |
|
|---|
| Janji Kapolda Sumut Selesaikan Begal dan Preman Tanpa Mengumbar Kebrutalan |
|
|---|
| Cerita Rahudman Harahap Turun Siang dan Malam ke Masyarakat untuk Menangkan Anies Baswedan |
|
|---|
| Profil Soetarto, Anak Petani di Sukoharjo Kini Anggota DPRD Sumut dari Fraksi PDI Perjuangan |
|
|---|
| Rahudman Harahap Nomor Urut-4 Dapil Sumut-1 Partai Nasdem, Minta Maaf sama Anak-anak Sebelum Nyaleg |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Kapolda-Sumut-Irjen-Pol-Agung-Setya-Imam-Effendi-Rakor-3m2.jpg)