Kesehatan

Tips Cepat Dapatkan Momongan Menurut dr Dina, Kelola Stress hingga Perhatikan Konsumsi Makanan

Bagi pasangan yang memang sedang mengusahakan buah hati sebaiknya melakukan hubungan intim sebanyak 2 sampai 3 kali dalam seminggu.

TRIBUN MEDAN/HO
Penjelasan seksolog dr Dina tentang tips aman masturbasi. 

TRIBUN-MEDAN.com – Segera dikaruniai buah hati setelah menikah merupakan hal yang begitu diidam-idamkan kebanyakan pasangan.

Maka tak heran ada pasangan yang rela melakukan apapun untuk mewujudkan impian mereka

Namun meskipun demikian, tak sedikit dari mereka yang sudah berusaha secara maksimal tetapi juga tak kunjung diberikan kepercayaan itu.

Baca juga: Bahayakah Berhubungan Intim saat Istri Sedang Hamil? Begini Penjelasan Seksolog Zoya Amirin

Di samping izin dari Yang Maha Kuasa, tentunya ada faktor-faktor lainnya yang dapat menunda kehamilan.

Melalui sebuah unggahan di akun TikTok miliknya, Seksolog dr Dina menjawab keresahan warganet terkait hal tersebut.

"Mau tanya dok, promil biar cepat dikasih debay setelah menikah," tulis @maharani_2803.

“Tips cepat hamil,” tulis @bukandoktercinta_ pada keterangan unggahannya pada Senin (14/3/22)

Baca juga: Wanita Jadi Korban Pertengkaran Sepasang Kekasih di Warung Tuak, Wajahnya Dapat 20 Jahitan

Dr Dina pun membahas persoalan yang kerap kali membuat pasangan penasaran itu.

1. Jangan terlalu dipikirkan apalagi sampai stress

Tubuh dan pikiran yang terlalu lelah karena beraktivitas akan membuat pembuahan lebih sulit terjadi karena kondisi mental dan psikologis akan sangat berpengaruh.

Di mana ketika sedang stres, kualitas sperma pria akan menurun.

Sedangkan stress dapat membuat wanita mengalami gangguan ovulasi.

Kelola stres dan terapkan pola hidup sehat bersama untuk hasil yang maksimal.

2. Rutin lakukan hubungan seks 2-3 hari sekali

Pada dasarnya melakukan hubungan seksual adalah kunci kehamilan.

Sumber: Tribun Medan
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved