Tawuran

4 Pelaku Beberkan Alasan Bacok Remaja hingga Tewas saat Tawuran, Terganggu saat Rayakan Ultah

Empat pria diamankan di Polrestabes Medan akibat terlibat pembunuhan terhadap Yuda Tri Buana (18) saat tawuran.

"Sekali saja pak, disebelah sini (pinggul kiri), pakai samurai punya Rifal dibawa dari rumah," ucapnya.

Lalu, pengakuan IN dia berperan melampar batu.

"Saya hanya melempar batu pak ke arah lawan," kata IN.

Para pelaku ini mengaku bahw  kelompok mereka bernama Kebas, OJL, dan tongkrongan sama setiap malam Minggu menggelar aksi tawuran di kawasan tersebut.

"OJL artinya Open Jati Lower, Kebas Kelompok Bandit Kelas Atas," ungkapnya.

Pelaku Sukma, mengaku tawuran tersebut terjadi karena kelompok mereka diganggu saat menggelar pesta ulang tahun.

"Orang itu datang geber-geber motor, terus nunjukan Sajam untuk main. Semua merasa terganggu terus naik tensi," pungkasnya

(cr11/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved