Resep Masakan
3 Rekomendasi Resep Sayur dengan Campuran Daging Babi, Makanan Non Halal yang Mudah Dibuat
Namun ternyata ada beragam variasi memasak dengan menggunakan bahan daging babi yang enak dan mudah dicoba.
Editor:
Ayu Prasandi
- 5 batang serai diiris tipis
- 1 ruas lengkuas
Bumbu iris untuk menumis
- 2 siung bawang putih
- 3 siung bawang merah
- 2 batang serai iris tipis
- 3 biji lombok keriting merah iris tipis
- Minyak goreng untuk menumis
- Tambahan daging babi dipotong kecil
- 1/2 sdt garam
- 1 bks penyedap rasa (sesuai selera)
Cara Memasak
1. Panaskan minyak makan lalu tumis semua bumbu iris hingga wangi
2. Masukkan daun ubi yang sudah ditumbuk lalu diaduk hingga rata
3. Lalu masukkan daging babi yang sudah dibersihkan, kemudian tambahkan air, garam dan penyedap rasa, lalu masak sampai air tiris
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/3-Rekomendasi-Resep-Sayur-dengan-Campuran-Daging-Babi.jpg)