TOPIK
Ibadah Haji 2023
-
Wakil Bupati Paluta, Hariro Harahap yang tergabung dalam kloter 21 jemaah haji asal Sumut 2023 harus dilarikan ke RS Columbia begitu tiba di Tanah Air
-
Sebanyak 5.676 jemaah haji asal Sumatera Utara sudah tiba di Tanah Air.
-
Kepala Bidang Kesehatan PPIH Sumut 2023, dr Jefri H Sitorus menyampaikan, para jemaah yang tiba di Tanah Air akan dipantau kesehatannya dalam 14 hari.
-
Nur Aisyah Gajah, warga Jalan William Iskandar Kota Medan, harus tetap tegar meskipun harus pulang sendiri ke Tanah Air tanpa suaminya.
-
Suprayitno merupakan satu dari puluhan petugas musiman yang ada di Asrama Haji Medan, tiap kali musim haji tiba.
-
Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Sumatera Utara mencatat total jemaah haji yang meninggal hingga Jumat (7/7/2023) mencapai 27 orang.
-
Kemenag Provinsi Sumatera Utara mencatat total jemaah haji yang meninggal hingga Rabu (5/7/2023) mencapai 23 orang.
-
PPIH dan PPPIH siap menerima kepulangan jemaah haji asal Sumatera Utara dari Tanah Suci.
-
Innalilahi, satu lagi jemaah haji asal Sumatera Utara, dikabarkan meninggal dunia di Arab Saudi.
-
Empat jemaah haji asal Sumatera Utara meninggal dunia di Arab Saudi, jumlah ini bertambah dari sebelumnya yang hanya tiga orang.
-
Jemaah calon haji asal Sumatera Utara kloter 24, yang merupakan rombongan terakhir resmi diberangkatkan pada, Sabtu (17/6/2023).
-
Tiga jemaah haji asal Sumatera Utara meninggal dunia di Arab Saudi, mayoritas disebabkan penyakit jantung.
-
Caesar Jus adalah salah satu minuman dari Arab yang bisa dicicipi para jemaah calon haji di Asrama Haji Medan.
-
Menghadapi para lansia, menjadi pengalaman menarik bagi para petugas haji mengingat jumlah jemaah lansia menjadi prioritas di tahun 2023 ini.
-
Jemaah haji Indonesia akan disambut dengan cuaca panas saat tiba di Kota Mekkah.
-
Anggun yang mengantar keberangkatan haji kedua orang tuanya mengaku khawatir karena sang ayah sempat mendapat perawatan medis.
-
Runtung Sitepu yang merupakan mantan Rektor Universitas Sumatera Utara (USU) menjadi salah satu jemaah calon haji Embarkasi Medan tahun ini.
-
Puluhan calon jemaah haji asal Kabupaten Serdangbedagai tahun 2023 gagal berangkat ke Tanah Suci.
-
Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu menyewa Kereta Api Luar Biasa (KLB) VVIP yang membawa 332 JCH kloter sembilan asal Labuhanbatu menuju Kota Medan.
-
Dua jemaah calon haji di Embarkasi Medan, kembali mengalami gagal berangkat, yang seharusnya dijadwalkan menuju Madinah, Rabu (31/5/2023).
-
Abdul Latif Rambe merupakan satu dari 4 jemaah yang harus gagal berangkat ke Tanah Suci karena kendala visa yang belum terbit.
-
Calon jemaah haji kloter 7 Embarkasi Medan yang gagal berangkat disebut karena terkendala visa yang belum terbit.
-
Namun, JCH asal Tanjungbalai ada dua jemaah yang menunda keberangkatan, satu orang karena sakit, dan satu lagi alasan ingin menunggu istrinya.
-
Semangat, pemberani dan lincah, merupakan kata yang cocok untuk menggambarkan sosok Sary, jamaah calon haji lansia asal Kabupaten Asahan.
-
Semangat, pemberani dan lincah, merupakan kata yang cocok untuk menggambarkan sosok Sary, jamaah calon haji lansia asal Kabupaten Asahan.
-
Sebanyak 118 peserta calon jemaah haji yang tergabung di kloter 5, asal Tanjungbalai tiba di Asrama Haji sekira pukul 11.46 WIB, Sabtu (27/5/2023).
-
Koper tersebut harus dilakukan pemeriksaan terlebih dahulu oleh petugas Garuda Indonesia untuk selanjutnya langsung diberangkatkan.
-
Dari arah bus tampak sejoli yang terlihat tak muda lagi begitu mesra berjalan, sang istri menuntun suaminya beranjak menuju aula Asrama Haji.
-
Penukaran mata uang Riyal mulai meningkat sejak hari pertama keberangkatan haji di Asrama Haji Medan.
-
Gelombang dua calon jemaah haji asal Kabupaten Karo yang mulanya tergabung dalam kloter 13, kini diberangkatkan lebih awal usai dipindah ke kloter 9.
© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved