TOPIK
Berita Medan
-
Wali Kota: ASN Harus Warisi Jiwa Patriot Para Pahlawan, Dewan Beri Pesan ke Kaum Muda
Di bawah langit cerah, Wali Kota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas, berdiri tegak memimpin upacara.
-
Usut Kebakaran Rumah Hakim Khamozaro Waruwu, Polisi Temukan Rekaman CCTV, Ada Tapi Mati
Ia menyebut, kamera CCTV merupakan lapisan kedua proses penyelidikan yang dilakukan.
-
Pratu Saifhonna, Prajurit TNI Curi Kotak Amal, Uang Habis saat Pulang Kampung Jenguk Orang Tua Sakit
Sebabnya, saat tiba di Bandara Kualanamu, untuk transit ke Aceh, Fahdil ketahuan mencuri kotak amal masjid lantaran kehabisan uang.
-
39 Saksi Diperiksa Polrestabes Medan Terkait Kebakaran Rumah Hakim Khamozaro Waruwu
Mereka yang diperiksa mulai dari korban, petugas kebersihan, petugas pemadam kebakaran, hingga kepala lingkungan.
-
Ini Rincian PPPK Paruh Waktu yang Baru Dilantik Rico Waas, Ada 724 Guru
Dari jumlah tersebut, 5.405 orang laki-laki dan 3.128 perempuan, dengan formasi terdiri atas 724 guru, 7.808 tenaga teknis, dan 1 tenaga kesehatan.
-
Akali Kredit Hingga Rugikan Negara Rp 2,2 M, Lutfi Putra Lesmana Menangis saat Ditangkap Kejatisu
Indra menyebut, Lutfi diduga mengakali penyaluran kredit yang akhirnya menunggak merugikan uang negara.
-
Raperda KTR Medan Dinilai Mustahil Dijalankan, Elemen Pertembakauan Minta Revisi Substansi Aturan
Sebab, pedagang-pedagang ini tengah merasakan dampak kondisi sosio ekonomi yang sulit saat ini.
-
Curi Kotak Amal Masjid, Pratu Saifhinna Fahdil Divonis 3 Bulan Penjara di Pengadilan Militer Medan
Hakim menyatakan, tersebut terbukti melanggar pasal 362 junto pasal 190 ayat 3 dan ayat 4 nomor 31 tahun 1997 tentang peradilan militer.
-
Peringati Hari Pahlawan, Koarmada I Gelar Tabur Bunga di Laut Belawan
Dalam sambutannya, Komandan Koarmada I Laksamana Muda Deny Septiana menekankan pentingnya meneruskan perjuangan para pahlawan.
-
Siswa MTsN 1 Medan Hidupkan Semangat Pahlawan Lewat Cosplay Tokoh Perjuangan
Kepala Tata Usaha MTsN 1 Medan, Hadi Syahputra, S.Sos., M.Si., bertindak sebagai pembina upacara.
-
Petugas Pos Kamling Dihebohkan Penemuan Bayi di Depan Warung Milik Warga Jermal XV
Hermansyah pun segera mendatangi arah suara dan menemukan bayi yang diperkirakan berusia 5 hari.
-
Menteri PU Bakal Renovasi Pusat Pasar Medan: Bocor Sana-Sini
Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo mengatakan, renovasi itu dilakukan karena banyak kondisi pasar yang sudah tidak layak.
-
Menteri Komdigi Luncurkan Garuda Spark di Medan, Dorong Generasi Muda Jadi Inovator Digital
Program ini dirancang sebagai wadah kreativitas dan inovasi anak muda agar mampu menciptakan solusi digital
-
Tampang Pelaku Pengeroyokan Petugas Penagih Utang di Medan Timur, Kini Mendekam di Jeruji Besi
Sesampainya di TKP, nasabah atas nama Nuramllyah membayarkan angsurannya, setelah proses pembayaran Nuramllyah membentak dan memaki korban.
-
Slank hingga Once Sukses Guncang Panggung Festival Kebangsaan Gema Kampus di Medan
Suasana semakin panas saat lagu “Balikin” dibawakan. Penonton ikut bergoyang dan bernyanyi, seolah stadion berubah menjadi lautan energi.
-
Ajak Masyarakat Siapkan Keamanan Finansial Lewat Kampanye Global HereNow
Kampanye ini mengajak masyarakat untuk menyadari pentingnya mengambil tindakan sekarang.
-
Berbagi Waktu dan Kasih, Kisah Dokter Sukarelawan di Panti Lansia Karya Kasih
Di sisi lain, para dokter bergantian memegang tangan mereka, mendengar keluh, dan menenangkan dengan lembut.
-
Pesta Yubileum Lansia 2025 One Day in Eden, Hadirkan Sukacita dan Kasih di Panti Karya Kasih
Kegiatan ini mengusung dua rangkaian utama, yakni Talk Show dan Festival Lansia.
-
Ketua Gerindra Medan Tegaskan Tolak Budi Arie, Ihwan: Gerindra Perlu Kader Berintegritas
Ihwan menyampaikan, Gerindra tidak kekurangan kader yang sejak jauh hari berjuang dan berpegang pada arah partai.
-
USU Gelar Tribut untuk Ismail Marzuki di Hari Pahlawan, Angkat Semangat Juang Lewat Musik dan Puisi
Kegiatan ini menjadi ajang penghormatan terhadap sosok pencipta lagu kebangsaan yang karya-karyanya terus hidup lintas generasi.
-
Kerja Sambil Ibadah, Rico Waas Dengar Keluhan Warga saat Safari Jumat
Tak hanya datang untuk salat berjemaah, Rico Waas juga membawa sejumlah bantuan bagi masjid dan masyarakat sekitar.
-
LBH Medan Desak Penyebab Kebakaran Rumah Hakim yang Tangani Korupsi Topan Ginting Diungkap
Direktur LBH Medan Irvan Saputra menduga peristiwa kebakaran biasa, melainkan bentuk ancaman serius terhadap penegak hukum dalam hal ini hakim.
-
Rumah Kosong Empat Lantai di Medan Dijarah Berulang Kali, Aksi Pelaku Terekam CCTV
Aksi para pelaku terekam jelas oleh kamera CCTV dalam dua kejadian berbeda, yakni pada Rabu (29/10/2025) dan Senin (3/11/2025).
-
Keunggulan ASUS ExpertBook dan ASUS Expert Series, Ada Kolaborasi Cerdas dan Fitur AI Terintegrasi
Sebuah langkah strategis untuk mendukung dunia kerja modern yang semakin dinamis dan terhubung.
-
Operasi Gabungan Berantas Narkoba di Sumut, 59 Tersangka Diamankan
Barang bukti yang diamankan antara lain 35 kilogram sabu-sabu, 985 butir pil ekstasi, dan 178 cartridge vape mengandung MDMA dan kokain.
-
Wujud Baik, Gerakan Anak Muda Medan yang Menyebarkan Kebaikan Tanpa Pamrih
Kini, tongkat estafet kepemimpinan dipercayakan kepada Nabil Syauqi Nasution sebagai Ketua Wujud Baik Medan.
-
Anggota DPRD Sumut Hasyim Dorong Pemko Medan Prioritaskan Penanganan Banjir
Ia meminta agar Pemko Medan menertibkan seluruh bangunan tersebut secara masif dan tanpa tebang pilih.
-
Aksi Solidaritas untuk Tempo, Aktivis dan Jurnalis di Medan Serukan Kebebasan Pers
Tempo digugat Menteri Pertanian Rp 200 miliar, jurnalis dan aktivis demo kompak mengenakan pakaian berwarna hitam sambil memegang poster tuntutan.
-
Lapangan Kerja Baru, Pemko Medan Gelar Job Fair, Rico: Target 50 Ribu Loker Termasuk Disabilitas
Didampingi Kepala Disnaker Medan, Illyan Chandra Simbolon, Rico tampak antusias berdialog dengan para pencari kerja dan perwakilan perusahaan.
-
Peternak di Medan Dibina Penggunaan Mesin Tetas Unggas, DKP3 Dorong Produksi Bibit Lebih Efisien
Kegiatan dimulai dengan diskusi ringan antara peternak dan petugas mengenai cara memilih serta menangani telur yang siap ditetaskan.