Sumut Terkini
Sambangi Warga Kecamatan Parmonangan, Bupati Jonius Hutabarat Lakukan Ini
Saat berada di SD Hutatinggi, ia bersama istrinya melihat secara langsung kegiatan anak-anak di sekolah dan menyampaikan program Siswa-siswi
Penulis: Maurits Pardosi | Editor: Ayu Prasandi
Bupati juga mengajak masyarakat mendukung program SPPG (Sekolah Pemenuhan Pangan Bergizi Gratis) serta memotivasi para pelajar untuk terus bersemangat belajar.
“Ini peluang yanag sangat baik memajukan pertanian lokal kita. Anak-anak harus jadi petarung. Petarung itu tidak mudah menyerah dan selalu belajar dari setiap tantangan,” sambungnya.
Kunjungan kerja tersebut juga dirangkai berbagai pelayanan oleh perangkat daerah seperti pengobatan dan pemeriksaan kesehatan gratis, pelayanan administrasi kependudukan (KTP, KIA), pemberian alat pertanian, bibit ikan, buku pelajaran, hingga vitamin bagi lansia.
Kunker hari I diakhiri dengan pementasan seni budaya Batak oleh siswa SMPN 4 Parmonangan.
(cr3/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Erwin S Damanik Jabat Sekda Kota Tebingtinggi, Berikut 12 Nama Pejabat Eselon II yang Baru |
|
|---|
| Rekanan Sama, Kejari Langkat dan Kejatisu Geledah Tiga Perusahaan soal Korupsi Smartboard |
|
|---|
| Tolak Pemindahan Sekolah, Belasan Orangtua Bawa Anaknya Unjuk Rasa dan Temui Bobby Nasution |
|
|---|
| Tak Pandang Bulu, Pemko Binjai Perkuat Laporan Korban Jika Oknum Kabid Terbukti Gelapkan Mobil Warga |
|
|---|
| Hari Kedua Jadi Hari Terakhir untuk Seleksi Pemain PSDS di Stadion Baharoeddin Siregar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Bupati-Taput-Jonius-Hutabarat-bersama-istrinya.jpg)