Sumut Terkini
DPRD Sumut Desak Gubernur Bobby Nasution Segera Lantik Kepala Dinas Perhubungan, Ini 3 Sosok Lolos
Wakil Ketua Komisi A DPRD Sumut, Zeira Salim Ritonga, mengatakan kekosongan jabatan Kadishub Sumut sudah berlangsung cukup lama.
Penulis: Anisa Rahmadani | Editor: Randy P.F Hutagaol
Namun, Sutan belum dapat memastikan kapan jabatan Kadishub Sumut bakal dilantik.
"Oh tidak ada (batas waktunya), seperti yang disampaikan Pak Gubernur saja kemarin," jelasnya.
Daftar Nama yang Lolos Seleksi
Diketahui, Panitia Seleksi (Pansel) telah mengumumkan hasil akhir tujuh jabatan eselon II Pemprov Sumut yang dilelang. Enam di antaranya sudah dilantik Gubernur Sumut secara bertahap dalam dua minggu terakhir.
Hanya satu kepala dinas yang jabatannya masih kosong dari pelelangan itu.
Adapun tiga nama yang lolos tahap akhir pelelangan Kepala Dinas Perhubungan adalah:
1. Iswar Lubis
2. Maksum Syahri Lubis
3. Fariz Haholongan Hutagalung
Salah satu nama yang lolos seleksi Kadishub Sumut, Iswar Lubis, adalah mantan Kadishub Medan.
Ia diketahui mengundurkan diri dari jabatan Kadishub Medan dengan alasan kesehatan.
(cr5/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
| Ketua DPRD Karo Soroti Kasus Raibnya Saldo Nasabah Bank Plat Medan, Iriani: Usut Tuntas |
|
|---|
| Kantongi Sabu, Seorang Pria Diamankan di Terminal Berastagi |
|
|---|
| Gegara tak ada ASN Minat Jadi Dewan Pengawas PD Pasar Horas, Panitia Seleksi Perpanjang Pendaftaran |
|
|---|
| Buka Indonesia Horse Racing Sumut Cup Seri I Tahun 2025, Bupati Taput Sampaikan Hal Ini |
|
|---|
| Mantan Kadishub Siantar Julham Situmorang Dituntut 4 Tahun 6 Bulan Pungli Retribusi Parkir |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Bobby-Nasution-dan-Kadishub-Medan-Iswar-Lubis_.jpg)