Film Bioskop

Film The Conjuring: Last Rites, Ketika Rumah Bukan Lagi Tempat Aman

Disutradarai Michael Chaves, serta diproduseri James Wan dan Peter Safran, film ini membawa atmosfer khas The Conjuring: horor

Penulis: Husna Fadilla Tarigan | Editor: Ayu Prasandi
ISTIMEWA
FILM BIOSKOP- Poster resmi film The Conjuring: Last Rites yang dijadwalkan tayang di bioskop Indonesia mulai 3 September 2025. Film ini kembali menampilkan Patrick Wilson dan Vera Farmiga sebagai pasangan Ed dan Lorraine Warren, menghadapi kasus supranatural paling menegangkan yang diangkat dari kisah nyata keluarga Smurl di Pennsylvania pada 1980-an. 

Patrick Wilson dan Vera Farmiga kembali memerankan Ed dan Lorraine, kali ini dengan intensitas emosi yang lebih dalam. 

Mereka tidak sekadar “menyelidiki,” tapi benar-benar bertarung dengan konsekuensi yang bisa mengubah hidup mereka sendiri. 

Bersama putri mereka, Judy (Mia Tomlinson), dan pacarnya Tony Spera (Ben Hardy), pasangan Warren menghadapi ujian terakhir dalam perjalanan panjang mereka.

Film ini mulai tayang di bioskop seluruh Indonesia, termasuk format IMAX, pada 3 September 2025.

(cr26/tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan 

 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved