Berita Viral
Jejak Kriminal Iwan Pelaku Pembacokan Serda Rahman, Sudah 4 Kali Keluar Masuk Penjara
Seorang anggota TNI bernama Serda Rahman meregang nyawa setelah menjadi korban pembacokan brutal.
Namun, niat baik korban justru berujung tragis.
Tersangka I yang terlibat dalam keributan tersebut tiba-tiba menyerang korban dengan senjata tajam pada Minggu (14/9/2025) sekitar pukul 00.05 WIB.
Serangan brutal itu membuat Serda RS mengalami luka parah hingga akhirnya meninggal dunia.
Usai kejadian, tersangka sempat melarikan diri.
Namun, berkat kerja cepat aparat, ia berhasil ditangkap oleh personel TNI dan segera diserahkan ke Polres Wonosobo untuk diproses hukum lebih lanjut.
“Pelaku sudah kami amankan, saat ini sedang menjalani pemeriksaan intensif. Proses hukum akan kami jalankan secara transparan,” kata Kapolres Wonosobo AKBP M Kasim Akbar Bantilan.
Peran Putri Pacar Iwan
Terungkap peran Putri, pacar Iwan kasus pembacokan Serda Rahman hingga tewas.
Kepolisian Polres Wonosobo mengungkapkan soal dugaan peran Putri, kekasih Iwan diduga terlibat pembacokan yang menewaskan seorang anggota TNI dari Kodim 0707/Wonosobo, Serda Rahman Setiawan.
Diketahui, Iwan ditangkap bersama kekasihnya.
Putri bersembunyi di rumah kosong di Kecamatan Kepil, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah, pada Senin (15/9/2025) siang.
Polisi menetapkan Iwan sebagai pelaku utama dugaan penganiayaan menyebabkan meinggalkanya Serda Rahman.
Di sisi lain, motif terduga pelaku lain bernama Putri masih didalami kepolisian.
Putri adalah kekasih Iwan.
Putri pun ditangkap bersama Iwan kala melarikan diri di sebuah rumah kosong.
| USAI Syok Levi Selingkuhan Suaminya, Istri Sah AKBP Basuki Jadi Ikut Diperiksa Kematian Dosen Untag |
|
|---|
| PANTAS Hamzah Hamid Anggota DPRD Tolak Pengaspalan Depan Rumah, Ternyata Masih Mulus Baru Diperbaiki |
|
|---|
| FAKTA Sebenarnya EP Sempat Ngaku Anak Propam dan Bawa Mobil Barang Bukti ke DC: Saya Minta Maaf |
|
|---|
| PENGAKUAN EP Pria Ngaku Anak Propam Bawa Mobil Barang Bukti Jalan-jalan ke Mal, Kini Minta Maaf |
|
|---|
| RESMI Melapor, Wardatina Beberkan Bukti CCTV Inara Rusli Jalin Hubungan Gelap dengan Suaminya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/putri-dan-iwan-ditangkap.jpg)