Berita Internasional
Pria Ngaku Tentara Tipu Banyak Wanita, Janji Nikah tapi Kabur hingga Korban Rugi Puluhan Juta
Aksinya terbongkar setelah dua korban wanita memutuskan angkat bicara dan melaporkan kasus ini kepada pihak berwajib.
Penulis: Istiqomah Kaloko | Editor: Randy P.F Hutagaol
Angka tersebut sudah termasuk harta bersama dalam pernikahan mereka.
Fakta lain yang terungkap, Tang hanya lulusan sekolah menengah pertama dan bekerja sebagai tukang ledeng lepas.
Ia juga pernah menikah sebelumnya.
Saat ini, Tang telah ditetapkan sebagai tersangka atas kasus penipuan dan penyamaran sebagai anggota militer.
Kasusnya sudah dilimpahkan ke kejaksaan dan tengah dalam proses persidangan.
Kasus ini menjadi peringatan bagi masyarakat untuk lebih berhati-hati dalam mengenal dan mempercayai orang lain, terutama dalam hal identitas dan kejujuran.
Penyamaran identitas tidak hanya merugikan secara materi, tetapi juga menghancurkan kepercayaan dan kebahagiaan keluarga.
Pihak berwenang mengimbau masyarakat untuk melaporkan jika menemukan hal serupa agar kasus-kasus penipuan dengan modus penyamaran seperti ini dapat segera ditindaklanjuti dan dicegah.
(cr31/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Sosok Pembunuh yang Habisi Nyawa Pasangan Suami Istri saat Mendaki Diburu Polisi, 2 Anak Selamat |
|
|---|
| Viral Momen Pengantin Wanita Tunda Resepsi demi Selamatkan Anak Kejang, Aksi Heroiknya Tuai Pujian |
|
|---|
| Viral Ibu Bawa Putranya Keluar Rumah Pagi-pagi Buta demi Melabrak Suami yang Selingkuh, Ini Motifnya |
|
|---|
| Daftar Lengkap 36 Nama Kadis/Eselon II Pemko Medan di Bawah Kepimpinan Wali Kota Rico Waas |
|
|---|
| Daftar Nama 21 Camat se-Kota Medan di Bawah Kepemimpinan Wali Kota Rico Waas |
|
|---|
