Sumut Terkini
Sempat Diperingatkan Soal Cuaca Buruk, Pendaki Gunung Sibayak Tetap Lanjut hingga Alami Hipotermia
Dikatakan Rocky, saat dilakukan pengecekan dan persiapan untuk naik mereka melihat jika keempatnya ini terbilang pendaki pemula.
Penulis: Muhammad Nasrul | Editor: Ayu Prasandi
"Tiga orang itu langsung kita kasih penanganan darurat, kalau yang sudah enggak sadar kita bawa ke Puskesmas. Tapi semua kondisinya sudah membaik, yang sempat pingsan juga sudah sadar malamnya," ungkapnya.
Lebih lanjut, dirinya mengimbau kepada semua pendaki untuk melengkapi semua peralatan terutama penghangat tubuh sebelum naik ke Gunung Sibayak.
Jika memang kondisi fisik maupun alam tidak memungkinkan, dirinya juga meminta kepada pendaki agar tidak memaksakan diri untuk naik ke puncak.
(mns/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Bertemu Tetua Adat Selama 2 Jam, Bobby Sepakat TPL Ditutup: Surat Rekomendasi Paling Lama Seminggu |
|
|---|
| Tahun 2026, Dinas PRKP Siantar Pakai Eks-Rumah Singgah Covid-19 Sebagai Kantor Baru |
|
|---|
| Akademisi Asia Tenggara Bedah Geopolitik Presiden Prabowo dalam Seminar Internasional di UINSU |
|
|---|
| Polres Tanah Karo Terbitkan Informasi DPO Pelaku yang Terlibat Dalam Pembunuhan Warga Nias |
|
|---|
| Warga Miskin di Deli Serdang Bingung Setelah Disuruh Mundur jadi PKH |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/PENDAKI-ALAMI-HIPOTERMIA-Tim-ranger-Gunung-Sibayak-melakukan-evakuasi.jpg)