Berita Medan

Rencana Bangun BRT di Medan, Soal Halte jadi Catatan dalam Rapat Bersama World Bank

Wali Kota Medan, Rico Waas menegaskan bahwa sudah saatnya Kota Medan bertransformasi dalam hal transportasi umum.

|
Penulis: Dedy Kurniawan | Editor: Ayu Prasandi
TRIBUN MEDAN/ABDAN SYAKURO
Petugas menyapu bagian dalam bus listrik di Halte J City, Kota Medan, Rabu (1/5/2024). Pemko Medan melalui Dishub Medan mengoperasikan empat unit bus listrik gratis dengan 38 titik halte untuk mewujudkan transportasi umum yang ramah lingkungan di Kota Medan. 

Rico Waas juga menyampaikan, dalam RPJMD Kota Medan tahun 2025-2029 ini, pembangunan infrastruktur dan transportasi menjadi salah satu program prioritas utama yang akan dikerjakan.

Khususnya dalam mendukung Medan sebagai kota metropolitan yang berdaya saing.

"Fokus utama dalam pembangunan infrastruktur ialah dengan melakukan pembangunan jalan dan jembatan sebagai upaya peningkatan kualitas dan konektivitas antar wilayah. Selanjutnya, pembangunan infrastruktur transportasi publik yang modern," pungkasnya. 

(Dyk/Tribun-Medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved