Sumut Terkini

TKI Asahan Meninggal di Kamboja, Diperas Rp 40 Juta, Disetrum dan Diperjualbelikan

Azwar yang diiming-imingi akan bekerja sebagai penyanyi di Malaysia, dijual ke Kamboja dan dipekerjakan di perusahaan scamer.

|
Penulis: Alif Al Qadri Harahap | Editor: Ayu Prasandi
DOKUMENTASI
Azwar korban perdagangan orang dan kekerasan berkedok agensi tenaga kerja Indonesia ke luar negeri. Kini meninggal dunia setelah dua bulan berada di Kamboja. 

Namun, sampai saat ini belum diketahui bagaimana kelanjutan dari KBRI di Kamboja.

"Karena si Azwar ini berangkat beda jurusan, makanya dia ini ilegal. Jadi pemulangan jenazahnya sulit kata pihak dari KBRI. Sedangkan kalau mau mulangkan sendiri, perlu biasa Rp 160 juta," katanya.

Keluarga berharap, pemerintah dapat membantu pemulangan jasad korban dan bisa kembali ke kampung halaman. 

(cr2/tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan

 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved