TRIBUN WIKI
Profil Riena Diana, Pemeran Baiduri Amira dalam Serial Drama Bidaah yang Hendak Jadi Istri Walid
Riena Diana merupakan aktor Malaysia yang berperan sebagai Baiduri Amira di serial drama Bidaah. Ia lahir pada 3 September 1997 di Petaling Jaya.
Namanya semakin dikenal setelah memerankan Dr. Qhadeeja dalam drama populer "Nur" pada tahun 2018.
Selain itu, Riena juga dikenal melalui perannya sebagai Laila dalam serial "Kampung People".
Baca juga: SOSOK Kadek Melly, Mahasiswi Asal Bali yang Tewas Kecelaan di AS, FBI Sampai Turun Tangan
Kini, Riena Diana kembali menghebohkan publik karena aktingnya.
Ia berhasil memerankan tokoh Baiduri Amira dalam serial drama Bidaah.
Dalam serial itu, sosok Baiduri Amira digambarkan sebagai wanita yang cerdas.
Baiduri tidak mau patuh dan tunduk terhadap ajaran sesat sekte Jihad Ummah.(ray/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Riena-Diana-aktor-yang-memerankan-Baiduri-Amira.jpg)