Medan Terkini
Daftar Nama 10 Pejabat Utama dan 13 Kapolres di Jajaran Polda Sumut yang Dimutasi
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo merotasi sejumlah pejabat di Polda Sumut mulai dari Pejabat Utama (PJU) hingga jajaran Kapolres.
Penulis: Fredy Santoso | Editor: Randy P.F Hutagaol
AKBP Yogie Hardiman dimutasi menjadi Kasubbagbinfung Set Pusiknas Bareskrim Polri.
Jabatan Yogie akan diberikan kepada AKBP Rina Frillya, Kasubdit Binsatpam/Polsus Ditbinmas Polda Sumut.
12. Kapolres Belawan
AKBP Janton Silaban dimutasi menjadi menjadi Wadirpamobvit Polda Sumut. Posisi Janton akan diisi Kapolres Pakpak Bharat AKBP Oloan Siahaan.
13. Kapolres Pakpak Bharat
AKBP Oloan Siahaan dimutasi menjadi Kapolres Pelabuhan Belawan, menggantikan posisi AKBP Janton Silaban.
Sementara posisi Kapolres Pakpak Bharat akan diisi AKBP Pebriandi Haloho, Kanit 5 Subdit 1 Dittipidsiber Bareskrim Polri.
Kasubbid Penmas Polda Sumut Kompol Siti Rohani Tampubolon membenarkan adanya mutasi di jajaran Polda Sumut.
"Iya, benar,"kata Siti, Kamis (13/3/2025).
Tak hanya jajaran kapolres, sejumlah pejabat di Polda Sumut juga mengalami mutasi.
Berikut daftar pejabat utama di Sumatera Utara yang dimutasi :
1. Kabid Humas Polda Sumut
Kabid Humas Polda Sumut Kombes Hadi Wahyudi, dimutasi sebagai Analis Kebijakan Madya Bidang Pio Divhumas Polri, dalam rangka pendidikan di Sekolah Staf dan Komando Tentara Nasional Indonesia (Sesko TNI) Angkatan Darat.
Jabatan Kombes Hadi akan diisi Kombes Ferry Walintukan, yang sebelumnya menjabat sebagai Analis Kebijakan Madya Bidang Pio Divhumas Polri.
2. Direktur Reserse Narkoba Polda Sumut
| 3 Terdakwa Korupsi Dana BOS SMA 16 Medan Mulai Diadil |
|
|---|
| Polisi Akhirnya Ungkap Identitas Mayat Pria Membusuk di Helvetia, Keluarga Tanda Tato Donald Bebek |
|
|---|
| Identitas Mayat Pria Membusuk di Lahan Kosong Medan Helvetia Terungkap, Keluarga Kenal Tato di Kaki |
|
|---|
| RUPS-LB Bank Sumut Kukuhkan Jajaran Direksi Baru, Berikut Daftar Namanya |
|
|---|
| Berita Foto: Warga Antrean Menunggu Penyaluran Dana Bansos di Lapangan Sejati Medan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Suasana-gedung-Polda-Sumut-beberapa-waktu-lalu11.jpg)