Medan Terkini

Ugal-ugalan, Mahasiswa Pengendara Fortuner Tabrak Warga di Medan, Tiga Tewas

Seorang mahasiswa pengendara mobil Toyota Fortuner BK 1778 AEW menabrak sejumlah pengendara motor.

|
TRIBUN MEDAN/HO
Suasana di lokasi kejadian Jalan Abdul Hakim, Kecamatan Medan Selayang. Toyota Fortuner menabrak sejumlah sepeda motor. Tiga orang tewas. 

Pengendara Honda Beat Tuahta Barus mengalami luka pada kepala sebelah kanan, tangan kanan patah dan memar, pelipis, pinggang kanan memar dan telinga mengeluarkan darah dan meninggal dunia di tempat.

Sementara penumpangnya yang belum diketahui identitasnya mengalami patah, luka robek pada kaki kanan, tangan kanan lecet dan meninggal dunia.

"Total ada tiga orang yang meninggal dunia, satu orang luka-luka," sebutnya.

Andrea menyampaikan, saat ini sopir mobil tersebut sudah diamankan dan dilakukan pemeriksaan di kantor polisi.


(Cr11/Tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter   dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan  

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved