Berita Medan
Tarif Penggunaan Fasilitas di Stadion Kebun Bunga, Lapangan Sepak Bola Mulai Rp 700 Ribu
Tarif tersebut sesuai dengan Perda Nomor 1 Tahun 2024 mengenai tarif retribusi penggunaan fasilitas Stadion Kebun Bunga.
Penulis: Anisa Rahmadani | Editor: Ayu Prasandi
TRIBUN-MEDAN.COM,MEDAN- Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) Medan Tengku Chairunniza membenarkan tarif penggunaan fasilitas Stadion Kebun Bunga yang berada di Jalan Pengadilan Kecamatan Medan Petisah sudah ditetapkan.
Berikut Tarif Penggunaan Fasilitas Stadion Kebun Bunga :
1. Lapangan Sepak Bola
- Umum, 2/jam : Rp 700.000
- Anggota/member 2/jam selama 4x1 bulan : Rp 2.000000.
- pelaksanaan event, per/hari : Rp 3.000000.
2. Lapangan Volley
- Umum, per/jam : Rp 100.000
- Anggota/member per 2/jam sela 4x1 bulan : Rp 600.000
- Pelaksana event, per/hari : Rp 1.000000
3. Panjat Tebing
- Umum, per/jam : Rp 30.000
- Anggota/member per 2/jam sela 4x1 bulan : Rp 200.000
- Pelaksana event, per/hari : Rp 1.000.000
4. Lapangan Tennis In Door
- Umum, per/jam : Rp 100.000
- Anggota/member per 2/jam sela 4x1 bulan : Rp 700.000
- Pelaksana event, per/hari : Rp 1.500.000
5.Lapangan Tennis Out Door :
- Umum, per/jam : Rp 75.000
- Anggota/member per 2/jam sela 4x1 bulan : Rp 500.000
- Pelaksana event, per/hari : Rp 1.000.000
Menurut Tengku, meskipun Stadion Kebun Bunga belum diresmikan, tarif tersebut sudah ditetapkan sejak beberapa waktu lalu.
Dijelaskannya, hanya ada beberapa fasilitas Stadion Kebun Bunga yang tidak berbayar.
Seperti taman bermain, arena lari dan lain-lain.
| UMKM Penting Diberi Ruang Berjejaring, Wali Kota Dorong Ekosistem Kuliner Makin Kuat |
|
|---|
| Sutrisno Minta Kejari Medan Usut Korupsi di Pemko Medan Usai Tangkap Dua Kadis |
|
|---|
| Dituding Pelakor, Dokter di Medan Adukan Pencemaran Nama Baik ke Polisi |
|
|---|
| Polemik Soal PBG di Medan, Kinerja John Ester Lase di Perkim jadi Sorotan |
|
|---|
| 170 Orang Dikukuhkan Menjadi Kader GAMKI Medan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/25102023_REVITALISASI-STADION-KEBUN-BUNGA_ABDAN-SYAKURO-6.jpg)