Medan Terkini
Gelar Job Fair di Medan, Kemenaker Gandeng 39 Perusahaan Cari Ribuan Pekerja
Menteri Ketenagakerjaan Republik Indonesia Yassierli menghadiri temu mitra wirausaha di Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) di Medan.
|
Penulis: Anugrah Nasution | Editor: Randy P.F Hutagaol
TRIBUN MEDAN/ANUGRAH NASUTION
Menteri Ketenagakerjaan Republik Indonesia Yassierli menghadiri temu mitra wirausaha di Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) di Medan, Senin (23/12/2024).
Selain jumlah angkatan kerja yang begitu banyak, Yassierli juga mengungkapkan tantangan lainnya.
Salah satunya adalah kolaborasi antar lembaga pemerintah seperti Kementerian, Pemerintah Daerah dan dunia industri.
"Kemajuan teknologi juga menjadi tantangan yang harus dikelola. Selain itu kolaborasi antar pemerintah mesti juga masih jadi kendala yang mesti kita atasi bersama sama," tutupnya.
(cr17/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
Berita Terkait: #Medan Terkini
| 3 Terdakwa Korupsi Dana BOS SMA 16 Medan Mulai Diadil |
|
|---|
| Polisi Akhirnya Ungkap Identitas Mayat Pria Membusuk di Helvetia, Keluarga Tanda Tato Donald Bebek |
|
|---|
| Identitas Mayat Pria Membusuk di Lahan Kosong Medan Helvetia Terungkap, Keluarga Kenal Tato di Kaki |
|
|---|
| RUPS-LB Bank Sumut Kukuhkan Jajaran Direksi Baru, Berikut Daftar Namanya |
|
|---|
| Berita Foto: Warga Antrean Menunggu Penyaluran Dana Bansos di Lapangan Sejati Medan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Menteri-Ketenagakerjaan-Republik-Indonesia-Yassierli-menghadiri-temu-mitra-wirausaha.jpg)