TRIBUN WIKI

Profil Mohammed Al Bashir, Perdana Menteri Suriah yang Baru, Sempat Bekerja di Pabrik Gas

Mohammed Al Bashir merupakan seorang insinyur bidang elektro. Ia lahir di Jabal Zawiya, Idlib, pada 1983. Desember 2024 menjadi Perdana Menteri Suriah

Editor: Array A Argus
internet
Mohammed Al Bashir 

Ia harus melakukan perbaikan stabilitas politik dan rekontruksi daerah yang sebelumnya dikendalikan oleh HTS.

Pria yang memiliki berbagai kualifikasi seperti bidang teknik, hukum, dan perencanaan administrasi itu harus mengembalikan kedaulatan Suriah, pascakonflik internal.

Pendidikan

Mohammed Al Bashir menyandang gelar sarjana sarjana teknik elektro dan elektronikdari dari Universitas Aleppo pada 2007.

Di tahun 2010, ia menyelesaikan kursus bahasa Inggris tingkat lanjut yang diselenggarakan oleh kementerian pendidikan.

Baca juga: Profil Imam Teguh Saptono, Direktur Utama Bank Muamalat yang Baru

Kemudian pada 2021, Bashir memperoleh gelar sarjana Syariah dan hukum dengan pujian dari Universitas Idlib.

Pada tahun yang sama, ia juga menerima sertifikat dalam perencanaan administrasi dan sertifikasi dalam manajemen proyek dari Akademi Internasional Suriah untuk Pelatihan, Bahasa, dan Konsultasi.(tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan 

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved