Polres Labuhanbatu
Safari Subuh Kapolsek Aek Natas di Masjid AI-Yaman Labuhanbatu, Perkuat Hubungan dengan Warga
Jamaah mulai berdatangan, termasuk termasuk Kepala Desa Kampung Yaman Kecamatan Aeknatas Kabupaten Labuhanbatu, Haidir Matondang
Editor:
Arjuna Bakkara
IST
Kapolsek Aek Natas, AKP Parlando Napitupulu SH berbincang dengan para jamaah dan ulama di Masjid Al-Yaman, Kamis (10/10/2024).
"Kami butuh dukungan dari masyarakat untuk menjaga lingkungan kita. Jika ada masalah, jangan ragu untuk melapor,"ungkap Aiptu Ali Imran Hasibuan.
"Kami akan selalu mendukung, dan akan terus berkoordinasi,"timpal Kepala Dusun.
Safari Subuh ini menandai langkah positif dalam memperkuat sinergi antara Polri dan masyarakat di Desa Kampung Yaman, dengan harapan dapat menciptakan lingkungan yang aman dan harmonis.(Jun-tribun-medan.com).
Berita Terkait: #Polres Labuhanbatu
| Polsek Aek Natas Bekuk Pengedar Sabu di Desa Sibito, Uang Tunai dan Timbangan Disita |
|
|---|
| Tuntas Tangkap 20 Tersangka, Polres Pelabuhan Belawan Tunjukkan Ketegasan di Jalanan Utara |
|
|---|
| Polsek Aek Natas Tangkap Pencuri Motor Honda Revo di Labura |
|
|---|
| Polsek Aek Natas Ringkus Pengedar Sabu di Depan Warung Makan, Sita 5 Gram Barang Bukti |
|
|---|
| Satresnarkoba Polres Labuhanbatu Selatan Bersama GRANAT dan LAN Gelar Tes Urine di PT Rumbiya Estate |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Haidir-Matondang-dan-PLT-Kanit-Binmas-Aiptu-Ali-Imran-Hasibuan.jpg)