Kebakaran di Perbukitan Samosir

Personil Pemadaman Karhutla Tengah Bergerak dari Medan Menuju Samosir

Guna mempercepat proses pemadaman, pihak Dinas Kehutanan Provinsi Sumatera Utara bakal menambah jumlah personil.

Penulis: Maurits Pardosi | Editor: Ayu Prasandi
HO
Kebakaran yang terjadi di Samosir, Senin (15/7/2024).  Karhutla tersebut diperkirakan terjadi sejak Jumat (12/7/2024). 

"Yang pertama, untuk daerah yang tidak terjangkau, kita melakukan pengawasan dan pemantauan saja. Untuk daerah yang riskan terkena ke pemukiman, kita menggunakan damkar dari Pemkab Samosir," sambungnya.

"Semua pihak berkontribusi untuk pemadaman tersebut. Kita berupaya sekuat tenaga untuk mengamankan fasilitas umum dan kawasan permukiman. Kita buatkan posko di daerah pemukiman dan fasilitas umum," pungkasnya.

(cr3/tribun-medan.com)

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved