Berita Populer Hari Ini
Berita Populer Hari Ini, Ramalan Zodiak 13 Juli 2024, 3 Diamankan dalam Ricuh Penertiban di Sampali
Berita populer Tribun Medan hari ini mulai dari Ramalan Zodiak 13 Juli 2024, Aquarius Akan Beruntung, Tapi Perlu Kontrol Emosi
TRIBUN-MEDAN.com - Berita populer Tribun Medan hari ini mulai dari Ramalan Zodiak 13 Juli 2024, Aquarius Akan Beruntung, Tapi Perlu Kontrol Emosi
Selanjutnya, PLN Mobile Tipu Pelanggan di Medan saat Listrik Mati 7 Jam
Ketiga, Kelakuan Polda Jabar, Pegi Setiawan Ngaku Mata Dilakban hingga Kepala Dibungkus Sampai Tak Bernafas
Keempat, VIRAL Modus Murid Kejar Bu Guru, Pura-pura Bodoh agar Diajari, tak Peduli Usia Beda 14 Tahun
Kelima, 3 Orang Diamankan, Diduga Provokator Ricuh Penertiban Bangunan Gudang di Sampali
Berikut 5 Berita populer Tribun Medan hari ini:
1. Ramalan Zodiak 13 Juli 2024, Aquarius Akan Beruntung, Tapi Perlu Kontrol Emosi
TRIBUN-MEDAN.COM,- Pada ramalan zodiak 13 Juli 2024, disebutkan bahwa keberuntungan akan berpihak pada Aquarius.
Menurut ramalan zodiak 13 Juli 2024, Aquarius harus memanfaatkan keberuntungan itu dengan bijak.
Tapi, jika Aquarius sedang emosi, ada baiknya mengambil napas dalam dan menenangkan diri.
Untuk zodiak lainnya, ada yang akan mendapatkan kejutan cinta hingga kesuksesan karir.
Berikut ini ramalan zodiak 13 Juli 2024 seperti dilansir dari Atrotalk.
2. PLN Mobile Tipu Pelanggan di Medan saat Listrik Mati 7 Jam
TRIBUN-MEDAN.COM - Pelanggan PLN mengeluhkan aplikasi PLN Mobile yang memberikan informasi keliru terkait pengaduan Listrik Padam.
Wahyuni, warga di Jalan Budi Luhur, Medan Helvetia, menceritakan pengalaman buruknya saat terjadi pemadaman listrik pada Kamis, 11 Juli 2024.
Ia membuat laporan via PLN Mobile pukul 20.12 WIB dengan nomor aduan G54240711272xx namun laporannya dianggap selesai pukul 20.33 WIB.
"Keterangan di aplikasi dibilang Listrik Telah Menyala, tapi faktanya masih gelap gulita," Ucap Wahyuni kepada wartawan Tribun Medan, Jumat (12/7/24).
Sekitar pukul 22.00 WIB, Wahyuni lalu dihubungi petugas Command Center PLN Sumut bernama Deni untuk mengonfirmasi penyelesaian laporan.
3. Kelakuan Polda Jabar, Pegi Setiawan Ngaku Mata Dilakban hingga Kepala Dibungkus Sampai Tak Bernafas
TRIBUN-MEDAN.COM – Kelakuan tak manusiawi Polda Jabar diungkap Pegi Setiawan kembali.
Adapun Pegi Setiawan kian lantang bersuara dan mengungkap pelakuan tak manusiawi Polda Jabar.
Awalnya, Pegi Setiawan curhat soal perlakuan tak mengenakan Polda Jabar saat dirinya ditangkap dalam kasus Vina Cirebon.
Dimana saat pertama kali ditangkap, pemuda asal Desa Kepongpongan Cirebon tersebut mengaku ditutup kedua matanya oleh lakban sebelum dibawa ke Polda Jabar.
Cerita itu berawal ketika Pegi ditangkap di Bandung pada tanggal 21 Mei 2024 menjelang maghrib.
4. VIRAL Modus Murid Kejar Bu Guru, Pura-pura Bodoh agar Diajari, tak Peduli Usia Beda 14 Tahun
TRIBUN-MEDAN.com - Viral modus murid kejar bu guru.
Ia pura-pura bodoh agar diajari oleh sang guru.
Bahkan ia tak peduli meski usia mereka beda 14 tahun.
Baca juga: Jelang Pilkada Serentak, Kapolres Toba Sigap Pengamanan Berjalan Lancar
Viral di media sosial kisah siswa SMA yang mengejar cinta ibu gurunya.
5. 3 Orang Diamankan, Diduga Provokator Ricuh Penertiban Bangunan Gudang di Sampali
TRIBUN-MEDAN.com,MEDAN - Polrestabes Medan mengamankan tiga orang diduga provokator kericuhan saat penertiban bangunan gudang di Jalan H Anif, Desa Sampali, Kecamatan Percut Seituan.
Ketiganya adalah RHT alias Tuek, HRN dan AL disebut-sebut sebagai orang yang memprovokasi massa hingga mengakibatkan kerusuhan dan dibakarnya mobil pemadam kebakaran milik Pemkab Deliserdang.
"Yang kita amankan ada 3 orang, kita duga sebagai provokator dalam kegiatan yang menghalang-halangi,"kata Kabag Ops Polrestabes Medan Kompol Pardamean Hutahaean, Jumat (12/7/2024).
Bukan cuma mengamankan tiga orang tersebut, Polisi juga mengamankan anak panah yang diduga sempat digunakan untuk menyerang aparat.
Anak panah dan mobil dijadikan sebagai barang bukti dugaan tindak pidana.
(*/Tribun Medan)
| Berita Populer, Duduk Perkara Kades di Tuban Salah Ucap, Curhatan Astri Gustina Ayu sebelum Tewas |
|
|---|
| Berita Populer, Anggota TNI Bunuh Istri, Kebakaran Pabrik Minyak dan Polda Minta 5 THM Ditutup |
|
|---|
| Berita Populer, Respon Gubsu Bobby Nasution soal Penemuan Uang, Hendra Dermawan Plt Kadis PUPR Sumut |
|
|---|
| Berita Populer, Kadis PUPR Topan Ginting Ditangkap KPK, Ancaman Wali Murid untuk Bu Guru Cicih |
|
|---|
| Berita Populer, Istri Siri Bunuh Suami di Jombang, Kurir 40 Kg Sabu Divonis Hukuman Mati di PN Medan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/zodiak-18-Juni-2024.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.