Idul Fitri 2024

Kumpulan Puisi Bertema Idul Fitri yang Menyentuh Hati

Ada banyak ucapan singkat yang bisa Anda bagikan kepada teman dan keluarga, seperti 'Selamat Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin'.

Penulis: Rizky Aisyah | Editor: Randy P.F Hutagaol
HO
Idul Fitri 2024 

Demi mendapatkan maaf di kampung halaman

 

2. Idul Fitri bagiku adalah kemenangan

Setelah sebulan mengabdi pada-Mu ya Robi

Idul Fitri adalah pembersih setelah direndam sebulan lamanya

Idul Fitri adalah penghapus setelah setahun menulis

Idul Fitri adalah pelebur dosa setelah saling berjabat tangan

Idul fitri adalah ujian setelah sebulan pembelajaran

Idul Fitri adalah penerimaan setelah pengeluaran zakat

Idul Fitri adalah kelulusan setelah enam hari puasa, Syawal

Idul Fitri adalah kenikmatan dan pencerahan hidup

Setelah melewati jembatan cobaan dan impian

Idul Fitri adalah pertemuan terjalin silaturahim

Idul Fitri adalah aneka macam makanan khas

Idul Fitri adalah pecahan dua ribuan yang baru

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved