Idul Fitri 2024

7 Minuman Sehat dan Segar untuk Jamuan Idul Fitri

Kamu dapat membuat atau menyajikan minuman Idul Fitri yang segar dan tetap sehat. Berikut adalah beberapa di antaranya:

Penulis: Rizky Aisyah | Editor: Randy P.F Hutagaol
TRIBUN MEDAN/HO
Ilustrasi Idul Fitri. 

Siapa yang tidak kenal dengan es jeruk? Minuman menyegarkan ini sangat cocok untuk Idul Fitri. Cara membuatnya juga sangat mudah.

Anda hanya perlu memeras jeruk, lalu tambahkan air dan es. Tambahkan gula secukupnya untuk menyeimbangkan rasa asam dari jeruk. Untuk menambah kandungan serat, Anda bisa menambahkan biji selasih.

6. Wedang Jahe

Minuman khas lebaran yang berbahan dasar rempah-rempah ini mengandung mineral dan mendukung kinerja bakteri baik dalam saluran pencernaan. Tak hanya itu, wedang jahe melindungi tubuh dari peradangan.

Untuk membuatnya, Anda bisa merebus jahe yang sudah dipipihkan dan mencampurkannya dengan gula merah yang sudah dihaluskan. Setelah mendidih, saring dengan saringan untuk membuang ampas jahe dan sajikan dalam keadaan hangat.

7. Susu Almond

Susu almond kaya akan vitamin E dan omega 9. Susu ini juga merupakan sumber protein yang baik untuk tubuh Anda dan juga rendah kalori. Anda dapat membeli susu almond yang rendah gula dan diperkaya dengan berbagai nutrisi, atau Anda dapat membuatnya sendiri di rumah.

(cr30/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved