Geng Motor Kocar-kacir Dikejar Warga, Sepeda Motor Tertinggal Dibakar Warga
Warga resah dengan ulah para gerombolan ini langsung membakar sepeda motor milik anggota geng motor yang tertinggal itu.
|
Editor:
Salomo Tarigan
HO
Kondisi sepeda motor yang dibakar warga milik anggota geng motor di Jalan Pancing I, Kelurahan Martubung, Kecamatan Medan Labuhan.
"Mungkin karena buru-buru, ada satu motor tertinggal. Lalu dibakar warga, warga di sini juga sudah sangat resah," bebernya.
Dikatakannya, pada saat itu para warga di sini juga ikut mengejar komplotan geng motor ini dan menangkap satu orang remaja.
Tidak sampai di situ, warga pun kembali lagi mengejar anggota geng motor lainnya dan menangkap dua orang lagi.
"Ada satu orang yang ditangkap, lalu dikejar lagi dan ditangkap dua waktu sembunyi di gudang kontainer dekat. Ada tiga orang total yang ditangkap dan diserahkan ke kantor kelurahan," pungkasnya.
(Cr11/tribun-medan.com)
Baca Juga
| GELAGAT Alex Iskandar Ikut Cari Jasad Bocah Alvaro Padahal Pelaku Pembunuhan, Akal-Akalan Ayah Tiri |
|
|---|
| NASIB Darma Washington Munthe Kritik Penyaluran BLT Agar Lebih Baik Malah Kini Muncul Minta Maaf |
|
|---|
| TERPESONA Seragam dan Pistol, Wanita Asal Tuban Ditipu Polisi Gadungan, Rugi Rp 170 Juta |
|
|---|
| RIZKI Kiper Bandung yang Bohongi Ibunya Demi ke Kamboja, Akhirnya Tiba di Indonesia, Menangis Nyesal |
|
|---|
| KASUS Tewasnya Dosen Dwinanda: Sudah Seminggu Lamanya, Kenapa Polisi Belum Umumkan Hasil Otopsi? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Kondisi-sepeda-motor-yang-dibakar-warga-milik-anggota-geng-motor.jpg)