Berita Kesehatan

Jarang DIketahui Obat Alami Atasi Sariawan dengan Cepat, Air Garam hingga Lemon

erikut ini Cara Mengobati Sariawan di mulut. 6 bahan alami ini bisa jadi alternatif. Silakan dicoba . . .

Editor: Salomo Tarigan
Ilustrasi Freepik
Obat Alami Atasi Sariawan 

TRIBUN-MEDAN.com – Berikut ini Cara Mengobati Sariawan di mulut.

6 bahan alami ini bisa jadi alternatif.

Silakan dicoba. 

Hampir setiap orang pasti pernah merasakan perihnya sariawan, selain menyakitkan sariawan bisa membuat kamu sulit makan, bicara dan terkadang sampai merasa tak enak badan.

Akibatnya banyak pekerjaan yang terhambat, maka ada baiknya kamu harus tau apa obat sariawan yang alami.

Banyak hal yang menyebabkan terjadinya sariawan pada area mulut, diantaranya lidah atau bibir yang tergigit, terlalu keras menggosok gigi, mulut kering karena tidak cukup banyak minum air putih, iritasi karena terlalu banyak makan pedas hingga adanya gesekan kawat gigi.

Selain itu tidak menggosok gigi saat malam hari juga bisa memicu terjadi sariawan karena menumpuknya bakteri didalam mulut.

Di bawah ini sudah dirangkum rekomendasi bahan alami dan obat sariawan murah meriah untuk kamu agar penyakit tersebut segera hilang, terlebih obat sariawan ini sangat mudah didapatkan.

Air Garam

Obat sariawan alami pertama yang dapat kamu lakukan adalah berkumur dengan air garam.

Cara ini alami dan sederhana untuk menyembukan sakit karena sariawan.

Dilansir dari helath.clevelandclinic.org, larutan air garam memiliki sifat antiseptic yang dapat merilekskan sariawan sampai membersihkan mulut.

Adapun caranya yang dapat kamu laukan adalah dengan melarutkan ½ sendoh the garam ke dalam secangkir air hangat yang sudah kamu siapkan, kemudian kumur-kumur air garam tersebyt selama 1 atau 2 menit saja.

Soda kue

Cara ini sama persis dengan larutan air garam,cara yang dapat kamu lakukan adalah dengan mencampurkan ½ sendok the soda kue ke dalam secangkir air hangat kemudian gunakan untuk berkumur.

Sebuah penilitan menunjukkan jika soda kue atau natrium bikarbonat adalah disinfektan yang dapat membunuh bakeri di sariawan dnegan baik.

Yoghurt

Jika kamu menderita sariawan, ragi di mulut jadi tidak seimbang. Makan yoghurt bisa menjadi cara yang baik untuk mengembalikan keseimbangan itu. Yoghurt tidak akan membunuh bakteri sariawan, tetapi akan menghentikan pertumbuhannya.

Jus Lemon

Sumber: Tribun Medan
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved