Ramadhan 2024

Manfaat Buah Kurma untuk Berbuka Puasa Ramadan

Bulan Ramadan semakin dekat. Memasuki bulan penuh berkah ini, salah satu kewajiban yang harus dijalankan oleh umat Muslim adalah berpuasa.

shutterstock
BUah Kurma 

Manfaat kurma dapat mencegah risiko penyakit jantung. Alasannya, buah ini membantu menurunkan kadar trigliserida dan stres oksidatif, yang merupakan faktor risiko utama penyakit jantung dan aterosklerosis, atau penumpukan plak lemak di arteri. Antioksidan dan fitokimia di dalamnya juga dapat mengurangi risiko stroke dan penyakit jantung.

Meredakan anemia

Kurma adalah makanan yang kaya nutrisi, salah satunya adalah kandungan zat besinya yang tinggi. Kekurangan zat besi dapat menyebabkan anemia, suatu kondisi yang ditandai dengan kelelahan, pusing, dan kulit pucat. Makan kurma telah terbukti dapat meringankan gejala anemia.

(cr30/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved