Lowongan Kerja
Gaji KPPS Pemilu 2024, KPU Buka Lowongan Kerja KPPS, Berikut Syarat dan Tata Cara Pendaftaran
Komisi Pemilihan Umum (KPU) lowongan kerja sebagai petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS). Berapa gaji KPPS per bulan?
* Berdomisili dalam wilayah kerja KPPS;
* Mampu secara jasmani, rohani dan bebas dari penyalahgunaan narkotika;
* Berpendidikan paling rendah sekolah menengah atas atau sederajat
* Tidak pernah dipidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana yang diancam dengan pidana penjara 5 (lima) tahun atau lebih.
Baca juga: DUDUK PERKARA 6 Mahasiswa Unpri Dicari Polisi Bilang Boneka Bukan Mayat, CCTV hingga TKP Dibersihkan
Persyaratan Dokumen:
* Surat pendaftaran sebagai calon anggota KPPS (bisa diunduh dibawah)
* Fotokopi Kartu Tanda Penduduk Elektronik (e-KTP)
* Fotokopi ijazah sekolah menengah atas/sederajat atau ijazah terakhir
* Surat pernyataan bermatrai untuk pemenuhan persyaratan (bisa diunduh dibawah)
* Surat keterangan sehat jasmani dan rohani yang dikeluarkan oleh Puskesmas, rumah sakit, atau klinik. Termasuk di dalamnya terdapat pemeriksaan tekanan darah, kadar gula darah, dan kolesterol
* Daftar Riwayat Hidup (bisa diunduh dibawah)
* Pas Foto Berwarna 4x6
Berkas dokumen yang perlu diunduh:
* Surat Lamaran Pendaftaran KPPS 2024
* Surat Pernyataan KPPS 2024
* CV untuk daftar KPPS 2024
Berkas dokumen persyaratan tersebut bisa di untuk melalui link di bawah ini.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Petugas-KPPS-ff-ff.jpg)