Permintaan Budiman Sudjatmiko kepada Gibran Rakabuming jika Dipecat PDIP, Tarik Ucapan Mas Gibran

Viral, guyonan Gibran Rakabuming Raka yang menyasar Politisi PDIP Budiman Sudjatmiko. Kini Budiman merespons pernyataan putra sulung Jokowi terseb

Editor: Salomo Tarigan
Tribun Medan/Anugrah Nasution
Budiman Sudjatmiko 

Diduga latar belakang inilah menjadi penyebab Budiman beralih untuk mendukung Prabowo Subianto.

Dikutip dari Tribunnews.com, Deddy menyebut, permintaan itu disampaikan Budiman kepada Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto.

Namun, Deddy menuturkan kala itu Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP Hasto Kristiyanto menolak permintaan Budiman.

Hasto beralasan bahwa penunjukan menteri merupakan hak prerogatif Presiden Jokowi dan PDIP tidak bisa memberi jaminan.

Lebih lanjut ia menuturkan bahwa PDIP membiarkan Budiman untuk berdansa politik.

Adapun pernyataan Deddy ini muncul setelah Budiman Sudjatmiko menyatakan dukungan untuk Prabowo Subianto sebagai bakal calon presiden (capres).

Sebelumnya Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoutri menyebut Budiman sedang berdansa politik dan itu biasa menjelang Pemilu.

Video Guyonan Gibran 

Gibran Rakabuming dan Budiman Sudjatmiko menjadi pembicara dalam acara Kopdarnas PSI pada Selasa (23/8/2023).

Dalam kesempatan itu terdapat lelucon yang disampaikan Gibran kepada Budiman.

Walikota Solo itu menyinggung status Budiman yang masih menjadi Kader PDIP seusai mendukung Prabowo.

Guyonan itupun disambut gelak tawa oleh para kader PSI.

Helmi Yahya selaku moderator dalam talkshow tersebut mengaku bahwa PSI siap memberikan KTA untuk Budiman.

(*/TRIBUN-MEDAN.com)

(*/TRIBUN-MEDAN.com)

Update berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter  

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved