Berita Viral
Curhat Sedih Anak Tukang Parkir di Bandung yang Dihajar Diduga Oknum Tentara Nasional Indonesia
Annisa mengaku sangat sakit hati saat melihat video yang merekam ayahnya dipukul oleh pria diduga anggota TNI tersebut.
TRIBUN-MEDAN.COM, MEDAN - Curhat sedih anak tukang parkir yang dianiaya diduga onkum TNI di daerah Kecamatan Sukasari, Kota Bandung, Jawa Barat.
Annisa Prima suci tak kuasa melihat ayahnya dipukul dan viral di media sosial.
Dirinya seakan memberikan balasan kepada diduga oknum TNI yang menganiaya ayahnya hanya karena masalah sepeleh.
Dikutip dari Tribunjakarta.com, penganiayaan terhadap tukang parkir ini terjadi saat ia memberhentikan sepeda motor yang diduga dikendarai oknum TNI.
Baca juga: Prediksi Thailand Vs Kamboja, Laga Penentuan Timnas U-23 Indonesia Lolos Semifinal Piala AFF U23
Saat itu, satu unit mobil hendak keluar, otomatis tukang parkir ini memberhentikan kendaraan lain, agar kemacetan tidak terjadi.
Namun, pengendara sepeda motor itu tidak senang karena dianggap menganggu kendaraannya melintas.
Sontak, karena hal itu, pria yang diduga oknum TNI ini langsung memaki dan memukul si tukang parkir.
Baca juga: Perampok yang Tikam dan Siram Korbannya Pakai Air Cabai Masih Berkeliaran, Ini Kata Polisi
Melihat penganiayaan ini viral, di media sosialnya, Annisa Prima suci membeberkan kronologi penganiayaan yang menimpa ayahnya.
Ia menjelaskan, pada Jumat (18/8/2023), ayahnya sedang memakirkan sebuah mobil di sebuah toko, di
Kala itu pria diduga anggota TNI yang mengendarai sepeda motor tidak terima lajunya dihentikan sesaat oleh korban.
Baca juga: Polres Labuhanbatu Launching Kampung Bebas Narkoba dan Aplikasi PASTI
Pelaku langsung turun dari sepeda motornya lalu memukul kepala tukang parkir itu dengan sangat keras.
"Papa aku lagi bantu mobil keluar dari parkiran
Kemungkinan mobil yang dibantu itu yang warna putih sebelah papa aku
Nah si TNI-nya enggak mau mengalah dan terus maju-maju
Terjadilah keributan," tulis Annisa.
| Sosok Peter Berkowitz yang Membuat Gus Yahya Nyaris Dicopot, Aksi Teriakan Zionis di UI Jadi Pemicu |
|
|---|
| Pesan Terakhir Siswa SD Korban Bully Sebelum Meninggal, Ucap Kata Haru Tanda Perpisahan pada Ibunya |
|
|---|
| Kerjaan Kiper Bandung Selama di Kamboja, Sudah Pulang Disambut Isak Tangis Keluarga |
|
|---|
| Dosen Levi Memang Pecinta Polisi, 2 Kali Pacaran Terakhir Tewas Usai 5 Tahun Bareng AKBP Basuki |
|
|---|
| Fakta-fakta Tewasnya Ibu Hamil Irene Sokoy, Respons Gubernur hingga Klarifikasi RS Jelang Melahirkan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Diduga-oknum-TNI-Aniaya-Tukang-Parkir.jpg)