Ibadah Haji 2022

BSI Region Medan Layani 80 Persen Calon Jemaah Haji, Berikut Daftar Program Perencanaan Haji

Adapun pada tahun 2022 ini, 80 persen jemaah Haji merupakan nasabah BSI yang keberangkatannya tersebar di 13 embarkasi haji.

Sky news via Tribunnews
Ilustrasi 

Dengan prosentase tertinggi di embarkasi Jakarta Bekasi sebesar 20 persen, kemudian embarkasi Solo 18 persen, embarkasi Surabaya 16 persen, embarkasi Jakarta - Pondok Gede 13 persen dan sisanya tersebar di kota-kota seluruh Indonesia.

“Alhamdulillah di tahun pertama BSI berdiri, kami sudah mendapat kepercayaan dari masyarakat yang ingin melaksanakan ibadah haji sebagai mitra pembayaran haji mereka," ujarnya.

Dikatakannya, BSI terus mendapatkan kepercayaan dari nasabah yang tercermin dari minat masyarakat untuk mempersiapkan haji melalui tabungan haji BSI.

Yakni per Maret 2022 bahwa lebih dari 4,4 juta nasabah telah menabung tabungan haji di BSI.

"Semoga seluruh jemaah haji yang berangkat tahun ini menjadi haji mabrur, " pungkasnya.

(cr9/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved