Karo Terkini
Viral Keluarga Pasien RSU Kabanjahe Keluhkan Pelayanan RS, Diduga Tak Diberi Ruangan Rawat Inap
Sebuah video keributan viral di media sosial khususnya di sarana media sosial Tiktok, Selasa (21/10/2025).
Penulis: Muhammad Nasrul | Editor: Randy P.F Hutagaol
"Keluarga marah, karena selama ini ditangani oleh dokter saraf namun disarankan ditangani oleh dokter penyakit dalam. Terus dijelaskan sama dokter kita, saat ini tidak ada kelainan lainnya, tapi kalau tetap mau ditangani dokter saraf nanti akan dicarikan dokter yang saat ini menangani saraf di RSU Kabanjahe," katanya.
Namun, setelah beberapa saat sempat kembali terjadi miss komunikasi antara keluarga dengan tim medis yang menangani pasien.
Hingga akhirnya terjadi keributan seperti apa yang sudah viral di jejaring media sosial.
Lebih lanjut, saat ini pasien tersebut dikatakan Immanuel sudah ditempatkan di ruang mawar untuk dilakukan penanganan lebih lanjut.
Sejauh ini, pasien juga sudah ditangani oleh dokter yang sesuai dengan hasil pemeriksaan pasien dan juga ditangani oleh dokter saraf sesuai dengan permintaan dari keluarga pasien.
(mns/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Simpan 8,38 Gram Sabusabu, Residivis Kembali Ditangkap Polres Tanah Karo |
|
|---|
| Meski Uangnya Sudah Dikembalikan, Nasabah yang Saldonya Sempat Dibobol di Karo Minta Pelaku Diungkap |
|
|---|
| Saldo Ratusan Juta Raib, Bank Pelat Merah KC Kabanjahe Temui Nasabah dan Ganti Dana yang Hilang |
|
|---|
| Ratusan Juta Saldo Nasabah Bank Pelat Merah di Karo Lenyap, Korban Malah Diminta Tak Viralkan |
|
|---|
| Diguyur Hujan Semalaman, Aktivitas Gunung Sinabung Masih Cenderung Normal |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Rekaman-keluarga-pasien-RSU-Kabanjahe-yang-diduga-tak-dikasih-ruangan.jpg)