Breaking News

Berita Internasional

Suami Buntuti Istri ke Hotel setelah Temukan Chat Mesra, Ternyata Selingkuh dengan Pelatih Gym

Pria bernama Hoang yang menjabat sebagai direktur cabang di sebuah bank besar di Provinsi Guangdong memutuskan mengungkap perselingkuhan.

|
Sanook
ISTRI SELINGKUH: Ilustrasi istri selingkuh. Suami buntuti istri usai temukan chat mesra dengan pelatih gym. Berakhir digerebek saat berduaan di hotel, Senin (21/7/2025). 

Kasus ini kemudian diproses di Pengadilan Distrik Qiaotou, Kaohsiung.

Di persidangan, kurir yang diketahui bernama Zhou, mengakui bahwa ia menyadari wanita yang menjalin hubungan dengannya telah menikah.

Ia juga membenarkan isi pesan-pesan yang dipertukarkan, namun berdalih bahwa semua itu hanya sebatas candaan dan tidak ada hubungan fisik antara mereka.

Namun, sang istri memberikan keterangan berbeda.

Ia mengaku bahwa mereka pernah dua kali pergi bersama untuk berlibur dan bermalam.

Ia juga mengakui adanya kontak fisik seperti bergandengan tangan, berpelukan, berciuman, dan menunjukkan kedekatan emosional lainnya.

Setelah mempertimbangkan seluruh bukti dan kesaksian, pengadilan memutuskan bahwa perselingkuhan tersebut terbukti secara hukum dan menyebabkan kerugian mental bagi Zhang.

Oleh karena itu, Zhou dijatuhi hukuman membayar kompensasi sebesar 200.000 dolar Taiwan baru (sekitar Rp215 juta).

Meski demikian, putusan ini masih dapat diajukan banding.

Kasus ini menjadi sorotan publik di Taiwan dan menjadi peringatan bahwa pengkhianatan dalam rumah tangga dapat berujung pada konsekuensi hukum yang nyata.

 

(cr31/tribun-medan.com)

 

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan

Sumber: Tribun Medan
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved