Berita Seleb
Akhirnya Diakui Ahmad Dhani, Irwan Mussry Sosok Suami Lebih Baik, Maia Estianty Sampai Tersenyum
Melihat mantan istrinya, Maia Estianty dinikahi oleh pengusaha Irwan Mussry, musisi Ahmad Dhani mengatakan dirinya bahagia.
Latar Belakang Pendidikan Alyssa Daguise Disorot
Bukan hanya soal keluarga Al Ghazali yang ikut menjadi sorotan publik, di momen bahagia tersebut banyak warganet yang dibuat penasaran dengan sosok Alyssa Daguise.
Bahkan latar belakang pendidikan Alyssa Daguise pun ikut menjadi perbincangan.
Diketahui dalam video bincang-bincang lawas bersama Dave Hendrik, Alyssa Daguise mengatakan dirinya pernah menimba ilmu di Prancis.
Saat itu Alyssa Daguise menempuh pendidikan kedokteran gigi.
"Sedikit dong mengenai ilmu perkuliahan, kamu akan belajar gigi ya?" tanya Dave dikutip dari YouTube Harper's Bazaar Indonesia, Senin (16/6/2025).
"Ya, kemarin dua tahun," jawab Alyssa.
Di momen itu Alyssa Daguise mengaku tidak menamatkan pendidikannya sebagai dokter gigi.
Ia memilih banting setir dengan berkuliah di jurusan fashion bisnis.
"Terus you switch to fashion?" tanya Dave lagi.
"Fashion business, yaa," balas Alyssa.
Kakak Andhika Daguise itu pun lantas mengurai cerita ia memutuskan untuk pindah jurusan ke fashion bisnis dari kedokteran gigi.
"Aku kan di Jakarta itu sekolah Perancis kan, itu ada tiga section, culture, sains dan ekonomi."
"Dan akademik itu aku bagus akademik di sains dan orang tua menyarankan untuk mengambil jurusan yang match."
"Dan aku coba, ternyata setelah dua tahun aku merasa ini bukan buat aku, it's not my passion," pungkasnya.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com
(*/ Tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
Maia Estianty
Ahmad Dhani
Irwan Mussry
Al Ghazali
Alyssa Daguise
Tribun-medan.com
Berita seleb
Irwan Mussry Sosok Suami Lebih Baik
| INARA Rusli Diisukan Selingkuh dengan Suami Orang, Brand Hijab Langsung Klarifikasi:Tak Sesuai Agama |
|
|---|
| VIRAL Curhatan Penyanyi Ghea Indrawari Kelaparan Saat Konser, Ngaku Belum Makan dari Siang |
|
|---|
| NASIB Inara Rusli Usai Dituding Pelakor, Kini Dipolisikan Influencer Wardatina, Bawa Bukti CCTV |
|
|---|
| Awal Mula Inara Rusli Dituduh Selingkuh dengan Suami Orang, Istri Sah Beberkan Bukti: Ada CCTV |
|
|---|
| Bocor Isi Chat Inara Rusli dengan Istri Saha Insanul Jihadi, Eks Istri Virgoun Dilaporkan ke Polisi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/ahmad-dhani-dan-maia-estianty-irwan-mussry-kolase.jpg)