Piala Dunia Antarklub 2025

JADWAL SIARAN Boca Juniors vs Benfica, Edinson Cavani Main, Prediksi Skor Boca Juniors vs Benfica

Jadwal pertandingan Boca Juniors vs Benfica digelar pada Selasa (17/6/2025) dini hari WIB. Prediksi skor, susunan pemain Boca Juniors vs Benfica.

Editor: Salomo Tarigan
Istimewa/Transfermarkt
EDINSON CAVANI: Striker Boca Juniors Edison Cavani. Boca Juniors vs Benfica pada matchday perdana Grup C Piala Dunia Antarklub 2025, pada Selasa (17/6/2025) dini hari WIB. 

Boca Juniors (4-4-2)

Agustin Marchesin (GK); Lucas Blondel, Rodrigo Battaglia, Marcos Rojo, Lautaro Blanco; Milton Delgado, Ander Herrera, Kevin Zenon, Carlos Palacios; Miguel Merentiel, Edinson Cavani

Pelatih: Miguel Angel Russo

Benfica (3-4-2-1)

Anatoliy Trubin (GK); Nicolas Otamendi, Antonio Silva, Alvaro Carreras; Leandro Santos, Samuel Dahl, Florentino Luis, Orkun Kokcu; Bruma, Kerem Akturkoglu; Vangelis Pavlidis. 

Pelatih: Bruno Lage

Cara Nonton Piala Dunia Antarklub 2025 di DAZN

Versi Web:

Kunjungi situs www.dazn.com

Pilih opsi Freemium (atau paket premium jika ingin tayangan bebas iklan dan berkualitas tinggi).

Buat akun dengan email dan kata sandi.

Masuk ke halaman FIFA Club World Cup 2025.

Pilih pertandingan yang ingin ditonton secara live.

Versi Android:

Unduh aplikasi DAZN dari Google Play Store.

Mulai proses pendaftaran melalui aplikasi (akan diarahkan ke website DAZN).

Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved