Sumut Terkini
Nama-Nama Pemenang Lelang Pengelolaan Parkir di Langkat, Kadishub : 3 Bulan Akan Dievaluasi
Lelang pengelolaan parkir secara umum untuk seluruh masyarakat asli Kabupaten Langkat.
Penulis: Muhammad Anil Rasyid | Editor: Ayu Prasandi
TRIBUN-MEDAN.com, LANGKAT - Dinas Perhubungan Kabupaten Langkat mengumumkan pemenang lelang pengelolaan parkir disetiap kecamatan se-Kabupaten Langkat.
Lelang pengelolaan parkir secara umum untuk seluruh masyarakat asli Kabupaten Langkat.
Setelah itu, proses verifikasi dan evaluasi penawaran lelang pengelola parkir dibuat dengan keputusan berdasarkan kesepakatan forum yang berhadir.
"Forum tersebut berisikan masyarakat Kabupaten Langkat yang akan mengelola parkir di Kecamatannya masing-masing," ujar Kepada Dinas Perhubungan Langkat, Arie Ramadhany, Kamis (5/6/2025).
Lanjut Arie, keputusan lelang tersebut diambil berdasarkan nilai tertinggi dari masyarakat, yang nantinya bakal menjadi PAD Kabupaten Langkat.
Berikut nama-nama pemenang lelang pengelola parkir di Kabupaten Langkat :
1. Kecamatan Hinai Rp 3,6 juta / tahun atas nama Sofyan
2. Kecamatan Binjai Rp 12 juta / tahun atas nama Zulkarnain
3. Kecamatan Sei Bingai Rp 9,6 juta / tahun atas nama Agung Haikal
4. Kecamatan Stabat Rp 632 juta / tahun atas nama M Bahrum
5. Batang serangan Rp 51,6 juta / tahun atas nama Khairun Nizar
6. Ekowisata Tangkahan Rp 44 juta / tahun atas nama Ngarihken
7. Sawit seberang Rp 14,4 juta / tahun atas nama Hotmajaya
8. Besitang Rp 9,6 juta / tahun atas nama Sandi Wiranata
9. Gebang Rp 6 juta / tahun atas nama Maulidin
| Menteri Agama Nasaruddin Umar hingga Gubernur Sumut Hadiri Zikir Akbar Nasional PPITTNI |
|
|---|
| Sempat Ngaku tak Terima Bansos, Warga Siantar yang Ditemui Dinsos Akhirnya Klarifikasi |
|
|---|
| Dalam Sehari, Tim Polres Tanah Karo Sikat 5 Pengedar Sabu Dari Beberapa Lokasi di Berastagi |
|
|---|
| Sekolah Kader PKB Sumut Digelar, Loso Ingatkan Perjuangan Partai dengan NU |
|
|---|
| Tokoh Simalungun Dr Sarmedi Purba Adukan Masalah Sihaporas ke Komnas HAM |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/PENGELOLAAN-PARKIR-Kepala-Dinas-Perhubungan-Kabupaten-Langkat-Arie.jpg)