Berita Viral

UPDATE Longsor Gunung Kuda Cirebon: 17 Orang Tewa, Pemilik Tambang dan Kepala Teknik Resmi Ditahan

Jumlah korban tewas dalam bencana longsor di Gunung Kuda Cirebon kini bertambah, Minggu (1/6/2025). 

Tribuncirebon.com/Eki Yulianto
LONGSOR - Longsor terjadi di tempat penambangan batu di Gunung Kuda, Desa Cipanas, Kecamatan Dukupuntang, Kabupaten Cirebon, Jumat (30/5/2025) siang. Kejadian ini menewaskan 14 orang dan beberapa penambang lain masih dalam pencarian. 

1. Efan Herdiansyah (Pabedilan, Cirebon).

2. Safitri (Kertajati, Majalengka).

Korban selamat dirawat di RS Mitra Plumbon:

1. Aji (Desa Beberan, Palimanan, Cirebon).

2. Kurnoto (Desa Beberan, Palimanan, Cirebon)

Korban selamat dirawat di RS Sumber Hurip:

1. Reni (Blok Jumat, Kelurahan Bantarjati, Majalengka).

2. Abdurohim (Kertajati, Majalengka).

Korban meninggal dunia:

1. Sukandra bin Hadi (51), Girinata, Dukuhpuntang, Cirebon.

2. Andri bin Surasa (41), Kel. Padabenghar, Kuningan.

3. Sukadi bin Sana (48), Astanajapura, Cirebon.

4. Sanuri bin Basar (47), Semplo, Palimanan, Cirebon.

5. Dendi Irawan (45), Sukasri, Cimenyan/Bobos, Dukuhpuntang, Cirebon.

6. Sarwa bin Sukira (36), Blok Pontas, Kenanga, Sumber, Cirebon.

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved