idul adha 2025
Berkurban Tapi Uangnya Hasil Pinjam, Apakah Boleh? Begini Hukumnya Kata Ustaz Adi Hidayat
Menurut Ustaz Adi Hidayat, ada dua kondisi yang perlu diperhatikan sebelum memilih berutang untuk membeli hewan kurban.
Orang tersebut dapat segera mengganti dana talangan kurban yang diperolehnya setelah mendapatkan gajinya atau setelah depositonya jatuh tempo atau setelah kebunnya menuai hasil.
Kapan lebaran Idul Adha 2025?
Idul Adha diperingati setiap tanggal 10 Dzulhijjah dalam penanggalan Hijriah.
Berdasarkan kalender Hijriah Indonesia tahun 2025, 1 Dzulhijjah 1446 H merupakan tanggal 28 Mei 2025.
Dengan demikian, Idul Adha dalam kalender Masehi bertepatan pada Jumat, 6 Juni 2025.
Namun keputusan pastinya tetap harus menunggu hasil sidang isbat pemerintah.
Sementara Muhammadiyah sudah menetapkan lebih dulu kapan Idul Adha 2025.
Muhammadiyah menetapkan Idul Adha 1446 H jatuh pada Jumat, 6 Juni 2025.
Penetapan tersebut termaktub dalam Maklumat PP Muhammadiyah Nomor 1/MLM/I.0/E/2025 tentang Penetapan Hasil Hisab Ramadan, Syawal, dan Zulhijah 1446 Hijriah.
Keputusan ini didasarkan pada hasil hisab hakiki wujudul hilal yang menjadi pedoman Majelis Tarjih dan Tajdid PP Muhammadiyah.
Dalam maklumatnya, dijelaskan bahwa pada pada hari Selasa, 29 Dzulqa'dah 1446 H atau 27 Mei 2025, hilal sudah wujud di seluruh wilayah Indonesia.
Dengan begitu, dapat diprediksi bahwa jadwal Lebaran Idul Adha 2025 akan dilaksanakan secara serentak pada hari Jumat, 6 Juni 2025.
(*/ Tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Penumpang KA di Sumut Melonjak 29 Persen di Akhir Libur Panjang Idul Adha |
|
|---|
| Buka Festival Gema Takbir Idul Adha 2025 di Langkat, Ini Pesan Wakil Ketua DPRD Sumut Ricky Anthony |
|
|---|
| Idul Adha 2025, Kompas Gramedia Berbagi Hewan Kurban 3 Ekor Sapi dan 6 Ekor Kambing |
|
|---|
| Libur Panjang Idul Adha, Penumpang Kereta Api di Sumut Naik 26 Persen |
|
|---|
| Berapa Lama Boleh Menyimpan dan Mengkonsumsi Daging Kurban? Ini Penjelasannya Menurut Rasulullah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/20062023_MEMANDIKAN-SAPI_ABDAN-SYAKURO-2.jpg)