Ramadan 2025
Berbagi di Bulan Ramadan, Masjid Perjuangan 45 Salurkan Santunan ke 25 Anak Yatim
Sebanyak 25 anak yatim dan piatu menerima manfaat dari Masjid Perjuangan 45 melalui program santunan yang digelar pada bulan Ramadan.
Penulis: Husna Fadilla Tarigan | Editor: Randy P.F Hutagaol
Karena itu lah, masjid ini sempat hancur karena dibom oleh Inggris pada tahun 1945.
Kemudian masjid kembali berdiri dengan bantuan swadaya masyarakat, pada tahun 1950.
Sejarahnya tak kalah menarik dengan tradisi unik selama bulan Ramadan disini. Setiap bulan Ramadan tiba masjid akan menyediakan panganan berbuka khas yakni bubur anyang pakis setiap harinya.
Pengurus masjid mengatakan menu berbuka puasa selalu disediakan di Masjid tersebut, karena mengingat banyak orang sekitar yang tidak sempat sampai dirumah singgah disana, ketika waktu berbuka tiba.
(cr26/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Daftar Link Twibbon Idul Fitri 2025 Gratis, Cocok untuk Diunggah di Medsosmu |
|
|---|
| Menjelang Lebaran 2025, Mall di Medan Alami Peningkatan Pengunjung hingga 25 Persen |
|
|---|
| Sudah Akhir Ramadan 2025, Inilah Tanda-tanda Puasa Kita Diterima, Termasuk Menjadi Lebih Ikhlas |
|
|---|
| Bacaan Doa Akhir Ramadan 2025 dan 1 Syawal 1446 H, Semoga Ramadan Tahun Depan Dipertemukan Lagi |
|
|---|
| Jadwal Imsak dan Buka Puasa Hari Ini 29 Maret di Medan dan 10 Daerah Lainnya di Sumatera Utara |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Masjid-Perjuangan-45-menyalurkan-santunan-kepada-25-anak.jpg)